Pemimpin yang Melayani (Bagian 2)

Tentang Kursus

 PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.

 

Deskripsi

Mempelajari konsep kepemimpin Servant Leadership, dengan segala komitmen, pengambilan keputusan, dan inovasi yang dapat ia lakukan.

 

Tujuan

Diakhir pelatihan, peserta dapat mempelajari konsep menjadi seorang Servant Leadership. Lebih detail tujuan khusus dalam pelatihan ini ialah:

  • Menyebutkan gaya pengambilan keputusan pemimpin yang berfokus pada pelanggan
  • Menyebutkan komitmen yang diharapkan ditunjukkan oleh pemimpin pelayanan
  • Menyebutkan contoh tindakan pemimpin sebagai pengawas pelayanan
  • Menyebutkan contoh inovasi yang dilakukan pemimpin dalam memanfaatkan teknologi untuk pelayanan
  • Menyebutkan contoh inovasi yang dilakukan pemimpin dalam merancang sistem atau program layanan
  • Menyebutkan tips untuk membangun tim layanan pelanggan yang luar biasa

 

Materi:

  • Gaya pengambilan keputusan pemimpin yang berfokus pada pelanggan
  • Komitmen yang diharapkan ditunjukkan oleh pemimpin pelayanan
  • Contoh tindakan pemimpin sebagai pengawas pelayanan
  • Contoh inovasi yang dilakukan pemimpin dalam memanfaatkan teknologi untuk pelayanan
  • Contoh inovasi yang dilakukan pemimpin dalam merancang sistem atau program layanan
  • Tips untuk membangun tim layanan pelanggan yang luar biasa

 

Peserta:

Pelatihan ini dapat diikuti oleh Supervisor, Manager, General Manager dan peserta dari semua kalangan.

 

Fasilitas:

Konten video digital;Quiz disetiap video dan disetiap section;Test akhir/Ujian akhir;Sertifikat penyelesaian;Forum diskusi;Webinar/live session

 

Durasi:

3 jam

 


Penyelenggara Kursus

STUDiLMU

STUDiLMU adalah anak perusahaan BusinessGrowth yang telah berpengalaman lebih dari 10 tahun di bidang pengembangan karyawan dan perusahaan. Kami telah berpengalaman dalam penyelenggaraan program-program training di kelas, workshop publik, seminar, konferensi, kelas-kelas training online, produksi video-video pembelajaran, pembuatan software LMS (learning management system), penyelenggaraan blended learning dan kelas virtual. Solusi pembelajaran end to end yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan peserta dan kebutuhan perusahaan adalah merupakan salah satu keunggulan kami. 

STUDiLMU selalu berusaha memberikan yang terbaik sesuai misi kami: “Enlightening Indonesia”. 


Para Instruktur

Pemimpin yang Melayani (Bagian 2)

oleh STUDiLMU
KATEGORI Business & Management, Education
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 3 hours

HARGA

Rp200.000

Pemimpin yang Melayani (Bagian 2)

Rp200.000
KATEGORI Business & Management, Education
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 3 hours

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan