Menjadi Pengrajin Kain Tie Dye dan Shibori.

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Tas dan dompet merupakan produk yang dibutuhkan semua orang dihampir semua kalangan. Kebutuhan ini membuat permintaan akan tas dan dompet dalam berbagai model dan jenis selalu ada, baik dari kaum millenials maupun kaum yang lebih senior. Hal tersebut menjadi peluang besar untuk memulai usaha Menjadi Pembuat Kerajinan Tas dan Dompet Kulit. Selain itu secara khusus juga rekan-rekan akan dibekali pengetahuan dalam merencanakan dan mengelola keuangan yang sehat dan sistematis saat mulai berwirausaha

 

Tujuan Umum:

Peserta dapat membuat produk jadi dari kain shibori dan kaos tie dye di era modernisasi, dengan pengetahuan serta keterampilan membuat berbagai pola Ikat dan teknik pewarnaan tertentu dengan benar, hingga menghasilkan produk yang dapat di jual.

 

Tujuan Khusus:

  • Peserta memahami tujuan, kompetensi yang dibangun, serta rangkaian pembelajaran dari awal hingga akhir 
  • Peserta memahami sejarah dan jenis kain shibori dan tie dye 
  • Peserta mampu menyebutkan tahapan dan peralatan kerja untuk membuat produk shibori dengan teliti 
  • Peserta mampu menggunakan peralatan kerja untuk membuat produk shibori secara efektif 
  • Peserta mampu mempraktikkan teknik mordanting 
  • Peserta mampu menyebutkan jenis pola-pola ikat kain dengan teliti 
  • Peserta mampu mempraktikkan pola ikat itajime, kumo, kanoko, miura, dan arashi secara kreatif 
  • Peserta teliti mengenal jenis warna kain shibori 
  • Peserta mampu melakukan praktik pewarnaan secara kreatif 
  • Peserta mampu menyebutkan teknik dan tahapan fiksasi dengan teliti 
  • Peserta mampu mempraktikkan proses fiksasi pada kain 
  • Peserta teliti memahami karakteristik kaos tie dye 
  • Peserta mengenal peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye dengan teliti 
  • Peserta mampu menggunakan peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye secara efektif 
  • Peserta mampu mempraktikkan pola ikat spiral dan galaksi dengan kreatif 
  • Peserta mampu mempraktikkan pola ikat garis dengan kreatif 
  • Peserta mengenal jenis pengembangan produk kain shibori 
  • Peserta mampu mempraktikkan menjahit sarung bantal dan totebag dari kain shibori dengan kreatif 
  • Peserta mampu mempraktikkan pengemasan produk siap jual dengan kreatif 
  • Peserta terampil menghitung harga jual produk

 

Aspek Kompetensi:

Pengetahuan (Knowledge):

  • Menjelaskan rangkaian pembelajaran dari awal hingga akhir
  • Memahami sejarah dan jenis kain shibori dan tie dye
  • Menyebutkan tahapan dan peralatan kerja untuk membuat produk shibori dengan teliti
  • Menyebutkan jenis pola-pola ikat kain dengan teliti
  • Teliti mengenal jenis warna kain shibori
  • Menyebutkan teknik dan tahapan fiksasi dengan teliti
  • Teliti memahami karakteristik kaos tie dye
  • Mengenal peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye dengan teliti
    • Materi
    • Rangkaian pembelajaran dari awal hingga akhir
    • Sejarah dan jenis kain shibori dan tie dye
    • Tahapan dan alat kerja untuk produk kain shibori
    • Jenis pola-pola ikat kain
    • Jenis warna kain shibori
    • Teknik dan tahapan fiksasi
    • Karakteristik kaos tie dye
    • Peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye

Keterampialan (Skill):

  • Menggunakan peralatan kerja untuk membuat produk kain shibori secara efektif
  • Mempraktikkan teknik mordanting
  • Mempraktikkan pola ikat itajime, kumo, kanoko, miura, dan arashi secara kreatif
  • Melakukan praktik pewarnaan secara kreatif
  • Mempraktikkan proses fiksasi pada kain
  • Menggunakan peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye secara efektif
  • Mempraktikkan menjahit sarung bantal dan totebag dari kain shibori dengan kreatif
  • Mempraktikkan pengemasan produk siap jual dengan kreatif
  • Terampil menghitung harga jual produk
    • Materi
    • Penggunaan peralatan kerja untuk kain shibori
    • Praktik teknik mordanting
    • Praktik pola ikat itajime, kumo, kanoko, miura, dan arashi
    • Praktik pewarnaan
    • Praktik proses fiksasi
    • Penggunaan peralatan kerja untuk kaos tie dye
    • Praktik menjahit sarung bantal dan tote bag dari kain shibori
    • Praktik pengemasan produk
    • Praktik perhitungan harga jual produk

Sikap (Attitude):

  • Menyebutkan tahapan dan peralatan kerja untuk membuat produk shibori dengan teliti
  • Menggunakan peralatan kerja untuk membuat produk shibori secara efektif
  • Menyebutkan jenis pola-pola ikat kain dengan teliti
  • Mempraktikkan pola ikat itajime, kumo, kanoko, miura, dan arashi secara kreatif
  • Teliti mengenal jenis warna kain shibori
  • Melakukan praktik pewarnaan secara kreatif
  • Menyebutkan teknik dan tahapan fiksasi dengan teliti
  • Teliti memahami karakteristik kaos tie dye
  • Mengenal peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye dengan teliti
  • Menggunakan peralatan kerja untuk membuat kaos tie dye secara efektif
  • Mempraktikkan menjahit sarung bantal dan totebag dari kain shibori dengan kreatif
  • Mempraktikkan pengemasan produk siap jual dengan kreatif
  • Terampil menghitung harga jual produk
    • Materi
    • Teliti
    • Efektif
    • Kreatif

 

Materi Pelatihan:

  • Modul 1 - Pengantar Umum 2 Aktivitas
  1. Pengantar Umum 00:07:00
  • Modul 2 - Pengenalan Shibori dan Tie dye 5 Aktivitas 
  1. Pengenalan Shibori dan Tie dye part 1 00:07:00
  2. Pengenalan Shibori dan Tie dye part 2 00:10:00
  3. Pengenalan Shibori dan Tie dye part 3 00:07:00
  4. Pengenalan Shibori dan Tie dye part 4 00:08:00
  • Modul 3 - Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting 7 Aktivitas
  1. Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting part 1 00:10:00
  2. Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting part 2 00:07:00
  3. Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting part 3 00:09:00
  4. Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting part 4 00:10:00
  5. Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting part 5 00:07:00
  6. Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting part 6 00:10:00
  • Modul 4 - Pola Ikat Shibori 9 Aktivitas
  1. Pola Ikat Shibori part 1 00:07:00
  2. Pola Ikat Shibori part 2 00:09:00
  3. Pola Ikat Shibori part 3 00:04:00
  4. Pola Ikat Shibori part 4 00:08:00
  5. Pola Ikat Shibori part 5 00:07:00
  6. Pola Ikat Shibori part 6 00:07:00
  7. Pola Ikat Shibori part 7 00:07:00
  8. Pola Ikat Shibori part 8 00:10:00
  • Modul 5 - Pengenalan Warna 4 Aktivitas
  1. Pengenalan Warna part 1 00:09:00
  2. Pengenalan Warna part 2 00:09:00
  3. Pengenalan Warna part 3 00:10:00
  • Modul 6 - Praktik Pewarnaan 2 Aktivitas
  1. Praktik Pewarnaan 00:09:00
  • Modul 7 - Pengenalan proses fixasi 3 Aktivitas
  1. Pengenalan proses fixasi part 1 00:09:00
  2. Pengenalan proses fixasi part 2 00:08:00
  • Modul 8 - Pola Ikat Tie Dye 3 Aktivitas
  1. Pola Ikat Tie Dye part 1 00:08:00
  2. Pola Ikat Tie Dye part 2 00:06:00
  • Modul 9 - Pengenalan Kaos Tie Dye 2 Aktivitas
  1. Pengenalan Kaos Tie Dye 00:08:00
  • Modul 10 - Mordanting Kaos Tie Dye 2 Aktivitas 
  1. Mordanting Kaos Tie Dye 00:09:00
  • Modul 11 - Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye 6 Aktivitas
  1. Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye part 1 00:07:00
  2. Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye part 2 00:09:00
  3. Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye part 3 00:06:00
  4. Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye part 4 00:06:00
  5. Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye part 5 00:07:00
  • Modul 12 - Praktik Fiksasi Kaos Tie dye 2 Aktivitas
  1. Praktik Fiksasi Kaos Tie dye 00:08:00
  • Modul 13 - Pengembangan Produk Kain Shibori 3 Aktivitas
  1. Pengembangan Produk Kain Shibori part 1 00:08:00
  2. Pengembangan Produk Kain Shibori part 2 00:07:00
  • Modul 14 - Membuat Pola Ikat di atas Kain Shibori 2 Aktivitas 
  1. Membuat Pola Ikat di atas Kain Shibori 00:09:00
  • Modul 15 - Praktik Menjahit Produk Terusan Kain Shibori 4 Aktivitas
  1. Praktik Menjahit Produk Terusan Kain Shibori part 1 00:09:00
  2. Praktik Menjahit Produk Terusan Kain Shibori part 2 00:09:00
  3. Praktik Menjahit Produk Terusan Kain Shibori part 3 00:09:00
  • Modul 16 - Cara mengemas produk shibori untuk dijual 3 Aktivitas
  1. Cara mengemas produk shibori untuk dijual part 1 00:10:00
  2. Cara mengemas produk shibori untuk dijual part 2 00:08:00
  • Modul 17 - Menghitung Harga Jual Produk 3 Aktivitas
  1. Menghitung Harga Jual Produk 00:10:00
  2. Penutup 00:02:00

 

Target Peserta:

  • SMP atau sederajat
  • Peserta pelatihan adalah mereka yang mau memulai usaha atau mengembangkan profesi di bidang tekstil dan busana, secara khusus tie dye dan shibori.

 

Durasi Online:

Topik Durasi
Modul 1 - Pengantar Umum  7 menit
Modul 2 - Pengenalan Shibori dan Tie dye 32 menit
Modul 3 - Tahapan Kerja, Peralatan Kerja dan Teknik Mordanting 53 menit
Modul 4 - Pola Ikat Shibor 59 menit
Modul 5 - Pengenalan Warna 38 menit
Modul 6 - Praktik Pewarnaan 9 menit
Modul 7 - Pengenalan proses fixasi 17 menit
Modul 8 - Pola Ikat Tie Dye  14 menit
Modul 9 - Pengenalan Kaos Tie Dye  8 menit
Modul 10 - Mordanting Kaos Tie Dye  9 menit
Modul 11 - Praktik Pembuatan Motif Kaos Tie Dye 35 menit
Modul 12 - Praktik Fiksasi Kaos Tie dye  8 menit
Modul 13 - Pengembangan Produk Kain Shibori 15 menit
Modul 14 - Membuat Pola Ikat di atas Kain Shibori 9 menit
Modul 15 - Praktik Menjahit Produk Terusan Kain Shibori 27 menit
Modul 16 - Cara mengemas produk shibori untuk dijual 18 menit
Modul 17 - Menghitung Harga Jual Produk 12 menit
Total Durasi 360 menit

 

Level:

Basic

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus dan simulasi.

 

Metode Evaluasi:

  1. Pre Test
  2. Post Test
  3. Formative Test/Kuis
  4. Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Sesi Konsultasi:

Setiap Rabu, Pukul 14:00 – 15:30 WIB

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebook, tablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur: 

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital
  • Setifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia 

 

Cara Reedem Voucher: 

  1. Langkah 1 : Log in ke prakerja.karier.mu 
  2. Langkah 2 : Klik "tukarkan kode voucher" atau masuk ke https://www.prakerja.karier.mu/tukar-voucher 
  3. Langkah 3 : Masukkan kode voucher pada kolom yang tersedia 
  4. Langkah 4 : Klik "Tukar Kode Voucher"
  5. Langkah 5 : Klik "Mulai Belajar" dan program yang dibeli dapat dilihat juga pada menu "Programmu"

Penyelenggara Kursus

G-Trust Learning

G-Trust Learning merupakan lembaga yang bergerak dibidang pengembangan sumber daya manusia (SDM) dan pengembangan organisasi. Bersama para pakar manajemen SDM, psikolog, dan pakar pendidikan orang dewasa di organisasi kami, G-Trust Learning telah bermitra dengan lebih dari 50 perusahaan nasional dan multi nasional, yayasan, universitas, serta sekolah. Rangkaian proses merancang program asesmen, modul pembelajaran, memfasilitasi proses perubahan, serta mengevaluasinya dilakukan dalam rangka membantu individu-individu dan tim di dalam organisasi untuk terus berkembang dan bertumbuh baik secara personal maupun profesional melalui proses belajar berbasis pengalaman. Bidang layanan utama yang diberikan adalah: pelatihan dan pengembangan, assessment dan consultancy.


Para Instruktur

Menjadi Pengrajin Kain Tie Dye dan Shibori.

oleh G-Trust Learning
KATEGORI Kreatif, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp500.000

Menjadi Pengrajin Kain Tie Dye dan Shibori.

Rp500.000
KATEGORI Kreatif, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

4.9/5

22 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1

SS

Prakerja

S****i

1 year ago

Mantap pokoknya sangat bermanfaat sekali

NN

Prakerja

N****h

1 year ago

Terimakasih see you

BS

Prakerja

BERI SAPUTRA

1 year ago

Terima kasih atas pembelajaran nya

AP

Prakerja

ANDRI PERMANA PUTRA

1 year ago

Terima kasih prakerja, dengan pelatihan ini saya bisa dapat menambah wawasan yang baru??sangat bermanfaat sekali?

JJ

Prakerja

JAMANI

1 year ago

Terimakasih pelatihannya baik, cepat dan mudah dipahami