prakerja

Membuat Desain Brosur untuk Desainer Grafis Pemula (Luring) Kab. Batang

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi: 

Desain grafis memiliki peran cukup penting dalam berbagai aspek kehidupan. Tak dipungkiri, untuk menyukseskan penjualan suatu produk, pemasaran dan periklanan dengan konten visual yang menarik sangat dibutuhkan, selain itu Desain grafis juga memudahkan dalam bertukar informasi, membuat sebuah informasi menjadi lebih menarik dan lebih nyaman secara visual. Desain grafis juga penting bagi sebuah bisnis untuk mengkomunikasikan fitur, manfaat, dan keunggulan produk atau layanan secara visual kepada prospek dan target pelanggan. dengan adanya pelatihan ini maka kami berkomitmen untuk melatih calon peserta untuk belajar lebih jauh dalam hal desain grafis ini khususnya dalam pembuatan Desain Brosur. Peserta yang berminat akan dilatih dari awal hingga menjadi desainer grafis pemula.

 

Tujuan Umum:

Peserta Pelatihan mampu membuat karya desain brosur dengan memperhatikan elemen-elemen desain dengan minimal menunjukkan 60% Penguasaan materi pada saat unjuk keterampilan.

 

Tujuan Khusus: 

  1. Peserta mampu mengoperasikan Perangkat Lunak Desain untuk membuat sketsa berbasis pengolahan bitmap untuk menghasilkan brosur yang komunikatif, informatif dan menarik
  2. Peserta mampu mengoperasikan Perangkat Lunak Desain untuk membuat sketsa berbasis pengolahan Vektor untuk menghasilkan brosur yang komunikatif, informatif dan menarik
  3. Peserta mampu memodifikasi dan merevisi terkait tata letak serta mencetak untuk menghasilkan brosur yang komunikatif, informatif dan menarik

 

Aspek Kompetensi: 

Pengetahuan (Kognitif):

  1. Dasar-dasar Desain
  2. Warna
  3. Bitmap
  4. Vektor
  5. Teks
  6. Hak Cipta
  7. Layout

Keterampilan (Psikomotorik):

  1. Menampilkan penguasaan dalam menyusun brosur dari elemen desain
  2. Mempraktekkan Pembuatan Brosur yang Kreatif, Komunikatif, dan menarik

Sikap Kerja (Afektif):

  1. Memiliki Kesadaran Budaya
  2. Bersikap Komunikatif
  3. Memiliki Integritas
  4. Kreatif

 

Materi Pelatihan:

  1. Pengolahan Bitmap: 360 menit
  2. Pengolahan Vektor: 360 menit
  3. Layouting: 180 menit
  4. UNJUK KETERAMPILAN : 18 menit

 

Durasi:

Topik Durasi

Pengolahan Bitmap

360 Menit

Pengolahan Vektor

360 menit

Layouting

180 menit

UNJUK KETERAMPILAN

180 menit
Total 900 menit

 

 

Metode Pembelajaran:

Luring (Offline)

 

Lokasi Pelatihan:

LKP Bina Karya

JL. Gajah Mada, No. 205, RT. 06 RW. 6, Batang, Kadilangu, Kauman, Kec. Batang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah 51215

https://goo.gl/maps/qd9Qy3eq9ytcwRrb9

 

Metode Evaluasi:

  • PRE-TEST & POST-TEST
  • KUIS
  • UNJUK KETERAMPILAN
    • Instruksi unjuk keterampilan: Instruksi Pemberian Instruksi dilakukan setelah post test dan dikumpulkan kepada tenaga pelatih dan fasilitator sebelum sesi terakhir berakhir.
    • Waktu pemyelenggaraan unjuk keterampilan:
      • Jadwal 29 September 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 30 September 2023
      • Jadwal 02 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 03 Oktober 2023
      • Jadwal 06 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 07 Oktober 2023
      • Jadwal 09 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 10 Oktober 2023
      • Jadwal 13 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 14 Oktober 2023
      • Jadwal 16 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 17 Oktober 2023
      • Jadwal 20 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 21 Oktober 2023
      • Jadwal 23 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 24 Oktober 2023
      • Jadwal 27 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 28 Oktober 2023
      • Jadwal 30 Oktober 2023: Hasil unjuk keterampilan dikumpulkan paling lama 31 Oktober 2023

  

Metode Absensi:

Setiap pertemuan akan diserahkan Form daftar hadir yang harus di tandatangani peserta. 

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

  • Sertifikat Penyelesaian diberikan kepada seluruh peserta yang telah mengikuti seluruh materi pelatihan dan menyelesaikan Evaluasi Akhir sampai dengan Unjuk Keterampilan.
  • Bagi peserta yang mendapatkan nilai Unjuk Keterampilan mencapai skor 80 atau lebih mendapatkan Sertifikat Berpredikat.

 

 Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Syarat dan Ketentuan Peserta:

  • Telah menyelesaikan pendidikan minimal SMA/SMK/sederajat.
  • Bisa mengoperasikan komputer, Memiliki Laptop/komputer/PC Sendiri

Cara Redeem Prakerja:

  1. Login melalui website Pintar.co dengan klik tombol Masuk
  2. Masukkan email atau nomor telepon yang telah kamu daftarkan di akun PINTAR
  3. Lihat pelatihan yang telah kamu beli pada halaman Kelas Saya
  4. Klik judul kelas yang telah kamu beli dan kamu akan melihat tombol Redeem atau Lihat voucher 
  5. Jika tombol yang tersedia adalah Lihat Voucher, klik tombol tersebut, dan akan muncul kode voucher beserta tata cara penggunaannya
  6. Jika tombol yang tersedia adalah Redeem, klik tombol tersebut, dan akan muncul kolom yang harus kamu isi dengan kode redeem yang telah kamu peroleh dari dashboard Prakerja
  7. Masukkan kode redeem tersebut, lalu klik tombol Gunakan

 

Jadwal

Batch tidak tersedia
Penyelenggara Kursus

Bina Karya

LPK Bina Karya Batang adalah Lembaga Pendidikan Non formal yang bergerak pada bidang Teknologi Informasi Khususnya Komputer Perkantopran Desain Grafis dan Digital Marketing. LPK Bina Karya Batang Berdiri sejak tahun 1988 berawal dari Program Latihan Mesin Ketik hingga sekarang berkembang mengikuti perkembangan teknologi seperti sekarang ini. Kami telah meluluskan ribuan peserta didik dan sudah berkontribusi di berbagai macam Dunia Usaha dan Dunia Industri. Berkat Instruktur kami yang Perpengalaman Tahunan dan memiliki sertifikasi kompetensi sesuai bidangnya, Lulusan Kami siap berkompetisi di Dunia Usaha dan Dunia Industri luar maupun dalam negeri.


Para Instruktur

Membuat Desain Brosur untuk Desainer Grafis Pemula (Luring) Kab. Batang

oleh Bina Karya
MIN. EDUKASI SMA atau sederajat
MAX. EDUKASI S3
MIN. UMUR 18 Tahun
MAX. UMUR 50 Tahun
TIPE KELAS Luring
LOKASI Jawa Tengah
KATEGORI Design, IT, Bermanfaat, Populer, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan

HARGA

Rp1.500.000

Membuat Desain Brosur untuk Desainer Grafis Pemula (Luring) Kab. Batang

Rp1.500.000
MIN. EDUKASI SMA atau sederajat
MAX. EDUKASI S3
MIN. UMUR 18 Tahun
MAX. UMUR 50 Tahun
TIPE KELAS Luring
LOKASI Jawa Tengah
KATEGORI Design, IT, Bermanfaat, Populer, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan

Ulasan

5.0/5

13 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1

II

Prakerja

I****i

6 months ago

sangat membantu untuk orang2 yang kurang ketrampilan dibidang desain grafis

PA

Prakerja

PUJI ASTUTI

6 months ago

pelatihan sangat baguss........

RM

Prakerja

RAVIADI MAULANA

7 months ago

pelatihan sangat bagus

SS

Prakerja

S****i

7 months ago

Materi Simple dapat dimengerti dengan mudah

RR

Prakerja

RUMANAH

7 months ago

pelatihan sangat bagus