Fotografi & Desain dengan Photoshop & CorelDraw bagi Perancang Grafis

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Pelatihan ini mencakup prinsip desain praktis yang dijadikan landasan pekerjaan desain grafis, dari tahap konsep ke tahap digitalisasi, dan yang berkaitan dengan cetak. Fotografi, tipografi, ilustrasi, vektor, dan bitmap akan dipelajari di sini. Peserta akan menggunakan perangkat lunak standar industri untuk pengeditan foto (Photoshop) dan membuat ilustrasi vektor (CorelDraw) untuk menerapkan prinsip dan elemen desain sampai ke ilustrasi dan merancang kaos.

 

Tujuan Umum:

Peserta dapat mengidentifikasi prinsip dasar desain grafis dan menerapkannya ke dalam karya desain menggunakan aplikasi pengolah gambar vektor dengan CorelDraw, gambar bitmap dengan Adobe Photoshop, pengambilan gambar dengan fotografi minimal sebanyak satu karya desain atau foto untuk salah satu aplikasi pilihan.

 

Tujuan Khusus:

  • Mengidentifikasi dan mengaplikasikan prinsip dasar desain grafis
  • Membuat layout/komposisi desain
  • Mengidentifikasi dan mengaplikasikan elemen desain: tipografi, warna, bidang, dan garis
  • Mengidentifikasi format file raster, bitmap, vektor dan berbagai file digital.
  • Mengoperasikan kamera foto
  • Mengambil gambar dengan fotografi
  • Memahami teknik fotografi digital.

 

Materi Pelatihan:

  1. BAB 1 - Desain Grafis dan Tipografi
    • Desain Grafis dan Topografi 0:06:57
  2. BAB 2 - Ilustrasi
    • Ilustrasi 0:08:52
  3. BAB 3 - Gambar Vektor 
    • Gambar Vektor 0:08:18
  4. BAB 4 - Gambar Bitmap 
    • Gambar Bitmap Dasar 0:05:56
    • Gambar bitmap Lanjutan 0:05:44
  5. BAB 5 - Dasar Fotografi
    • Dasar Fotografi 0:03:36
    • Alat Bantu Fotografi 0:07:47
    • Jenis Jenis Kamera 0:03:43
  6. BAB 6 - Pengoperasian Kamera 
    • Pengoperasian Kamera 0:09:16
  7. BAB 7 - Teknik Pengambilan Gambar 
    • Teknik Pengambilan Gambar 0:03:39
  8. BAB 8 - Digital Fotografi 
    • Digital Fotografi Dasar 0:07:16
    • Digital Fotografi Lanjutan 0:08:18
  9. BAB 9 - Desain dan Pewarnaan Grafis 
    • Pengenalan Desain dan Pewarnaan Grafis 0:06:24
    • Spesifikasi Software 0:07:17
    • Komponen Desain 0:02:15
    • Bentuk dan Shape 0:01:13
    • Garis/Line 0:07:35
    • Teks dan Tipografi 0:03:59
    • Ilustrator dan Gambar 0:01:19
    • Ruang dan Space 0:01:03
    • Warna 1 0:00:26
    • Warna 2 0:01:18
    • Karakter Warna 0:01:22
    • Jenis dan Model Warna 0:05:00
    • Jenis Warna Berdasarkan Proses Pencampuran Warna 0:01:13
    • Macam Kombinasi Warna Berdasarkan Komponen Penyusunnya 0:02:35
    • Alasan Pentingnya Warna 0:00:54
    • Rangkuman 0:00:28
  10. BAB 10 - Layout dan Format Gambar 
    • Layout dan Format Gambar 0:02:49
    • Prinsip Desain 0:01:37
    • Emphasis 0:03:40
    • Unity (Kesatuan) 0:02:33
    • Sequence 0:01:41
    • Jenis Jenis Layout 0:05:47
    • Macam Posisi dan Letak Objek Grafis 0:01:28
    • Format File Gambar 0:07:57
    • Desain Poster 0:09:55
    • Layout Poster 0:09:57
    • Layout Poster Lanjutan 0:09:11
    • Layout Gambar 0:09:57
    • Posisi Gambar 0:09:40
    • Exporting 0:09:23
    • Rangkuman 0:00:50
  11. BAB 11 - Pengolahan Gambar 
    • Pengolahan Gambar 0:03:20
    • Macam Scanner 0:08:29
    • Cara Kerja Scanner 0:02:21
    • Scanning Gambar 0:04:45
    • Edit hasil File Scanning 0:09:41
    • Penajaman Hasil 0:09:20
    • Teks 0:09:38
    • Exporting 0:09:41
    • Gambar Vektor 0:07:04
    • Rangkuman 0:00:35
  12. BAB 12 - Desain Logo 
    • Teknik Desain Logo 0:07:35
    • Teknik Desain Logo Lanjutan 0:05:53
    • Exporting 0:06:50
  13. BAB 13 - Merancang Kaus dan Batik 
    • Merancang Kaus 0:09:40
    • Garis/Line 0:08:33
    • Duplikasi 0:07:04
    • Tampilan depan / Belakang 0:05:53
    • Exporting 0:09:58
    • Merancang Kaus Batik 0:08:40
    • Pola 0:06:31
    • Membuat Pola Batik 0:07:40
    • Membuat Pola Batik Lanjutan 0:05:28
    • Exporting 0:08:43
  14. BAB 14 - Mendesain Karikatur 
    • Mendesain Karikatur Dasar 0:06:48
    • Mendesain Karikatur Lanjutan 0:01:45.

 

Aspek Kompetensi:

Pengetahuan (Knowledge):

  1. Prinsip dasar desain grafis. Materi :
    • Desain Grafis dan Tipografi
  2. Elemen desain: tipografi, warna, bidang, dan garis. Materi :
    • Desain Grafis dan Tipografi
    • Desain dan Pewarnaan Grafis
    • Ilustrasi
  3. Fotografi digital. Materi :
    • Digital Fotografi.

Keterampilan (Skill):

  1. Membuat Layout/komposisi desain. Materi :
    • Gambar Vektor
    • Gambar Bitmap
    • Layout dan Format Gambar
    • Pengolahan Gambar
  2. Mengoperasikan kamera foto. Materi :
    • Dasar Fotografi
    • Pengoperasian Kamera
    • Mengambil gambar dengan fotografi. Materi
    • Teknik Pengambilan Gambar.

Sikap (Attitude)

  1. Peka pada brief pekerjaan desain. Materi :
    • Desain Logo
    • Merancang Kaos dan Batik
    • Mendesain Karikatur.

 

Kelompok Sasaran:

  • Pendidikan minimal SMP; 
  • Memiliki gawai (gadget) dengan aplikasi Adobe Photoshop dan Corel Draw yang terinstal.

 

Durasi: 

Topik Durasi (menit)
BAB 1 - Desain Grafis dan Tipografi  7
BAB 2 - Ilustrasi 9
BAB 3 - Gambar Vektor  8
BAB 4 - Gambar Bitmap  12
BAB 5 - Dasar Fotografi  16
BAB 6 - Pengoperasian Kamera 9
BAB 7 - Teknik Pengambilan Gambar  4
BAB 8 - Digital Fotografi  15
BAB 9 - Desain dan Pewarnaan Grafis  43
BAB 10 - Layout dan Format Gambar  88
BAB 11 - Pengolahan Gambar  65
BAB 12 - Desain Logo  21
BAB 13 - Merancang Kaus dan Batik  80
BAB 14 - Mendesain Karikatur  9
Total Durasi 382

 

Level:

Basic

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus, dan simulasi.

 

Metode Evaluasi:

  1. Pre Test
  2. Post Test
  3. Formative Test/Kuis
  4. Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Cara Redeem Voucher:

  1. Kunjungi LMS IDS dengan alamat : https://belajar.idseducation.com/
  2. Buat akun dengan email valid
  3. Verifikasi akun dengan klik link yang diterima di email terdaftar
  4. Redeem kode voucher
  5. Mulai belajar.

Penyelenggara Kursus

IDS International Design School

IDS | International Design School adalah institusi pendidikan di bidang visual communication (desain grafis, animasi, & film) dan juga digital & technology (digital marketing, UI/UX). IDS | International Design School menyediakan pendidikan bagi peserta yang ingin menyiapkan diri dan meningkatkan kompetensi untuk bekerja di industri visual communication.


Para Instruktur

Fotografi & Desain dengan Photoshop & CorelDraw bagi Perancang Grafis

oleh IDS International Design School
KATEGORI Kreatif, IT, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp250.000

Fotografi & Desain dengan Photoshop & CorelDraw bagi Perancang Grafis

Rp250.000
KATEGORI Kreatif, IT, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

4.5/5

15 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1

DA

Prakerja

DIAN ANDIKA

1 year ago

Materi pembelajaran sangat bermanfaat dan mudah dipahami bagi pemula

SS

Prakerja

SALES

1 year ago

Luar biasa, pelatihan ini detail penjelasannya, dan sangat bermanfaat bagi saya yang seorang pemula.

RR

Prakerja

R****a

1 year ago

Penyampaian materi kurang maksimal, khususnya pengajar desain grafis yang terlalu sering membaca materi di di laptop sehingga kursus terasa monoton dan sedikit membosankan.

HH

Prakerja

HAMDI

1 year ago

Okeee

DD

Prakerja

D****

1 year ago

Sangat membantu, dapat banyak ilmu yg saya pelajari dari pelatihan ini.