Pemasaran dalam Membangun Usaha kuliner

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Berdasarkan SKKNI  nomor 389 Tahun 2013 Pekerja pemasaran akuntansi harus menguasai prinsip dasar pemasaran yang relevan  untuk menyelesaikan masalah dan pekerjaan di bidang pemasaran barang dan jasa 

Kemampuan kompetensi teknisi pemasaran dimulai dari memahami konsep,ruang lingkup, komunikasi lingkungan, kepuasan dan riset pemasaran.

 

Perkembangan industri dan dunia usaha harus senantiasa diikuti oleh pemasaran yang mempunyai peranan sebagai ujung tombak bisnis untuk menyampaikan informasi tentang perusahaan dalam bentuk produk yang diahsailkan.

 

Tujuan Umum:

Dapat mengunakan, Proses, bauran, siklus , segmentasi komunikasi yang efektif serta perilaku ,lingkungan, kepuasan dan riset pemasaran.

 

Tujuan Khusus:

Pengetahuan:

  • Peserta memahami konsep dasar elemen pemasaran, konsep inti, proses, bauran pemasaran, siklus dan segmentasi
  • Peserta memahami penetapan produk dan strategi pengembangan produk
  • Peserta memahami mengelola komunikasi pemasaram
  • Perserta memahami bentuk bentuk komunikasi pemasaran
  • Peserta memahami Perilaku dan Kepuasan, linkungan dan riset pemasaran

Keterampilan:

  • Peserta dapat melaksanakan negosiasi
  • Membuat surat bisnis
  • Membuat iklan cetak sederhana

Sikap:

  • Peserta mampu berpikir kritis dan analitis, mampu menginterpretasikan informasi pasar untuk memasarkan produk dengan komunikasi pemasaran yang handal untuk meraih kepuasan konsumen

 

Aspek Kompetensi:

Pengetahuan:

  1. Konsep inti , Proses, bauran, siklus dan Segmentasi Marketing
  2. Penetapan , pengembangan dan strategi Produk
  3. Merancang dan mengelola Komunikasi Pemasaran Bentuk bentuk komunikasi bisnis
  4. Perilaku dan Kepuasan, linkungan dan riset pemasaran
  5. Membuat Iklan Cetak sederhana sebuah produk

Keterampilan:

  • Dapat melakukan perubahan tindakan di pasar berbeda
  • Mempraktekan bauran produk pemasaran
  • Mempraktekkan bauran promosi
  • Dapat membuat surat bisnis
  • Dapat mengkomunikasikan perilaku dan kepuasan konsumen,lingkungan dan riset
  • Dapat membuat iklan cetak

Sikap:

  • Kreatif dalam penerapan di lapangan usaha
  • Berpikir kritis dan solutif terhadap kendala yang muncul dalam penetapan, penegmbangan dan strategi produk
  • Dapat berpikir kritis dan tajam dalam berstrategi berkaitan dengan bauran promosi
  • Kreatif inovatif dalam menggunakan bentuk bentuk komunikasi bisnis
  • Inovatif dan kreatif dalam memberikan kepuasan konsumen, menganalisa lingkungan bisnis dan riset pasar
  • Responsif menyikapi dalam menentukan pembuatan Iklan Cetak

 

Materi Pelatihan:

  1. Memahami Konsep inti , Proses, bauran, siklus dan Segmentasi Marketing: 180 menit
  2. Penatepan , pengembangan dan strategi Produk: 180 menit
  3. Merancang dan mengelola Komunikasi Pemasaran: 180 menit
  4. Bentuk Bentuk Komonikasi Pemasaran: 180 menit
  5. Perilaku dan Kepuasan, linkungan dan riset pemasaran: 180 menit
  6. Unjuk keterampilan: 120 menit

 

Target Peserta:

  1. Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
  2. Mengerti microsoft office

 

Durasi Pelatihan:

TOPIK DURASI
Memahami Konsep inti , Proses, bauran, siklus dan Segmentasi Marketing 180 menit
Penatepan , pengembangan dan strategi Produk 180 menit
Merancang dan mengelola Komunikasi Pemasaran 180 menit
Bentuk Bentuk Komonikasi Pemasaran 180 menit
Perilaku dan Kepuasan, linkungan dan riset pemasaran 180 menit
UNJUK KETERAMPILAN 120 menit
Total Durasi 1020 menit 

 

Metode Evaluasi:

  1. Pretest
  2. Formative Test/Kuis
  3. Post test
  4. Penilaian Unjuk Keterampilan

 

Metode Pelatihan:

Daring (Online)

 

Metode Absensi:

  • Proses absensi secara manual melalui asisten mentor
  • Absensi di tracking melalui registrasi zoom saat pelatihan akan dimulai.

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

  • Sertifikat Penyelesaian diberikan kepada seluruh peserta yang telah mengikuti seluruh materi pelatihan dan menyelesaikan Evaluasi Akhir sampai dengan Unjuk Keterampilan.
  • Bagi peserta yang mendapatkan nilai Unjuk Keterampilan mencapai skor 80 atau lebih mendapatkan Sertifikat Berpredikat.

 

Apa yang Perlu Kamu Persiapkan?

Memiliki Laptop/PC, Memiliki Jaringan Internet

 

Jadwal Pelatihan: 

  • 10-02-2023 -- 10-04-2023

Penyelenggara Kursus

Loka Dewantara

Loka Dewantara hadir sebagai wadah untuk masyarakat menambah keterampilan dan skill baru dengan beragam pilihan sesuai dengan minat individu untuk belajar. Pelatihan yang kami siapkan adalah pelatihan terbaik yang memang sedang dibutuhkan dunia kerja pada saat ini. Kami ingin membantu peningkatan keterampilan dan skill masyarakat dengan harapan bahwa pelatihan yang kami siapkan, dapat dimanfaatkan untuk menambah kemampuan individu agar siap dalam dunia kerja atau wiraswasta.


Para Instruktur

Pemasaran dalam Membangun Usaha kuliner

oleh Loka Dewantara
KATEGORI Kulinari, Bermanfaat, Populer, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 15 hours
KAPASITAS PESERTA 50 Orang

HARGA

Rp1.350.000

Pemasaran dalam Membangun Usaha kuliner

Rp1.350.000
KATEGORI Kulinari, Bermanfaat, Populer, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 15 hours
KAPASITAS PESERTA 50 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan