Belajar Melakukan Aktivitas Pemasaran Digital untuk Bisnis Ritel Bagi Spesialis Pemasaran Digital

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Pelatihan ini mengacu pada KBJI 2431.03 - Spesialis Pemasaran dan SKKNI No. 18 tahun 2016 dengan kode unit kompetensi G.46RIT00.055.1 - Melakukan Aktivitas Pemasaran Digital untuk Bisnis Ritel. Dengan pelatihan ini, Anda akan mempelajari lebih dalam tentang seluk-beluk pemasaran digital dan segala turunannya, terkhusus untuk mengembangkan bisnis ritel, seperti melakukan segmentasi, targeting, dan positioning produk pemasaran digital, membuat bauran pemasaran, menggunakan perangkat daring, hingga melakukan aktivitas serta menjalankan strategi pemasaran digital.

 

Menurut Google, tren positif perkembangan ekonomi digital di Indonesia terus mengalami kenaikan, yang berpengaruh terhadap tren perkembangan investasi. Selama Q1 tahun 2021, nilai investasi ekonomi digital Indonesia sebesar USD4,7 miliar dan telah melampaui nilai tertinggi selama empat tahun terakhir. Capaian yang membanggakan tersebut melampaui Singapura dan terus mengalami kenaikan di tahun 2022. Selain itu, menurut data Bank Indonesia, situasi bisnis ritel Indonesia tahun 2022 terus melonjak tinggi. Kinerja penjualan eceran semenjak April 2022 terus meningkat. Hal ini tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) April 2022 yang tercatat sebesar 219,3, atau secara bulanan tumbuh 6,8 persen. Terkait dengan bisnis ritel yang mengalami peningkatan cukup tinggi, masih terdapat tantangan yang harus diatasi seperti kesiapan pelaku usaha dalam mengatasi keseimbangan antara supply and demand. Sehingga bisnis ritel dapat terus berjalan. Kelas ini sangat cocok bagi Anda yang sedang membuka bisnis ritel agar lebih maju dengan memanfaatkan pemasaran digital.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu melakukan aktivitas pemasaran digital untuk bisnis ritel sesuai metode yang telah diterapkan oleh banyak Spesialis Pemasaran dan perusahaan di Indonesia dengan minimal satu kali test ujian tertulis.

 

Tujuan Khusus:

  1. Peserta mengetahui cara melakukan analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threat)
  2. Peserta mengetahui cara melakukan segmentasi, targeting, dan positioning produk pemasaran digital
  3. Peserta mengetahui cara membuat bauran pemasaran
  4. Peserta mengetahui cara menggunakan perangkat daring untuk pemasaran digital
  5. Peserta mengetahui cara melakukan aktivitas pemasaran digital
  6. Peserta mengetahui cara melakukan strategi pemasaran digital 
  7. Peserta mampu membuat analisa SWOT
  8. Peserta mampu membuat analisa STP
  9. Peserta mampu melakukan riset kata kunci dengan Google Trends dan Google Keyword Planner
  10. Peserta mampu membuat website dengan Google Sites
  11. Peserta mampu membuat Google Bisnisku di Google Maps
  12. Peserta mampu membuat konten gambar iklan di Canva
  13. Peserta mampu membuat video dengan teks subtitle menggunakan Cap Cut
  14. Peserta mampu membuat setting iklan di Meta Ads (Facebook dan Instagram Ads)
  15. Peserta mampu membuat setting iklan di Google Ads
  16. Peserta mampu melakukan pelayanan pelanggan dengan maksimal
  17. Peserta memiliki sikap kreatif ketika melakukan riset kata kunci
  18. Peserta memiliki sikap teliti ketika mencari setting iklan di Meta Ads dan Google AdsA
  19. Peserta memiliki sikap cermat ketika membuat analisa SWOT
  20. Peserta memiliki sikap patuh terhadap regulasi ketika membuat kampanye iklan di Meta Ads dan Google Ads

 

Aspek Kompetensi: 

Pengetahuan (Knowledge):

  1. Menentukan Segmentasi 
    • Aspek Pengetahuan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 1 Topik 1 "Segmentation, Targeting & Positioning Part 1" pada menit 1 detik 58 s/d  menit 2 detik 55
  2. Memahami Model bisnis daring (e-business)
    • Aspek Pengetahuan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 1 Topik 4 "Bussines Model Canva" pada detik 13 s/d  menit 9 detik 16
  3. Memahami Hubungan perdagangan daring (e-commerce) dengan bisnis daring (e-business)
    • Aspek Pengetahuan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 1 Topik 5 "Digital Analysis Part 1" pada  menit 5 detik 9 s/d  menit 8 detik 50
  4. Mengetahui Aktifitas Pemasaran Digital
    • Aspek Pengetahuan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 3 Topik 6 "Membuat Website dengan Canva dan Google Site" pada  menit 3 detik 19 s/d  menit 9 detik 7
  5. Mengetahui Perangkat Daring untuk Pemasaran Digital
    • Aspek Pengetahuan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik 3 "SEO Meta Description Part 1" pada  menit 1 detik 59 s/d  menit 6 detik 15

Keterampilan (Skill):

  1. Mengoprasikan alat pengelola data dan perangkat lunak yang sesuai dengan ketentuan bisnis ritel
    • Aspek keterampilan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik  4 "SEO Meta Description Part 2" pada menit 9 detik 53 s/d  menit 9 detik 20
  2. Mengevaluasi dan menafsirkan analisa pemasaran digital
    • Aspek keterampilan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 3 Topik  10 "Pengenalan CapCut Part 2" pada menit 2 detik 18 s/d  menit 9 detik 40
  3. Menggunakan perangkat daring untuk pemasaran digital
    • Aspek keterampilan diatas dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik  10 "Google Businnes Profile Part 2" pada menit 1 detik 18 s/d  menit 9 detik 11

Sikap (Attitude):

  1. Sikap Teliti dalam menganalisa data
    • Aspek sikap diatas dapat ditemukan dalam video BAB 2 Topik 4 "Google Trends" pada detik 49 s/d menit 9 detik 20.
  2. Sikap Kreatif menghasilkan ide-ide untuk keberhasilan pemasaran digital bisnis ritel
    • Aspek sikap diatas dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik 8 "Demonstrasi Canva Part 2" pada detik 19 s/d menit 8 detik 45.

 

Materi Pelatihan:

  1. BAB 1 - Fundamental of Digital Marketing  
    • Opening 03 Menit 14 Detik
    • Segmentation, Targeting & Positioning Part 1 09 Menit 36 Detik
    • Segmentation, Targeting & Positioning Part 2 08 Menit 50 Detik
    • Analisa SWOT 08 Menit 51 Detik
    • Bussines Model Canva 09 Menit 32 Detik
    • Digital Analysis Part 1 10 Menit 12 Detik
    • Digital Analysis Part 2 09 Menit 18 Detik
    • Sosial Media Research 09 Menit 35 Detik
    • Online Opportunity 09 Menit 39 Detik
    • Sosial Media  09 Menit 19 Detik
    • Web Traffic Travel from Social Media Part 1 09 Menit 15 Detik
    • Web Traffic Travel from Social Media Part 2 08 Menit 14 Detik
    • Digital Marketing 09 Menit 00 Detik
    • Custumer Digital Journey 08 Menit 58 Detik
  2. BAB 2 - Branding  
    • Branding Part 1 09 Menit 40 Detik
    • Branding Part 2 10 Menit 39 Detik
    • Melaksanakan Komunikasi Efektif 09 Menit 51 Detik
    • Google Trends 09 Menit 23 Detik
    • Key Word Planner Part 1 09 Menit 29 Detik
    • Key Word Planner Part 2 09 Menit 27 Detik
  3. BAB 3 - Membangun Digital Asset  
    • Membangun Digital Asset 09 Menit 52 Detik
    • Sosial Media Optimization 10 Menit 49 Detik
    • Sosial Media Optimization Facebook 10 Menit 19 Detik
    • Sosial Media Optimization Instagram Part 1 09 Menit 07 Detik
    • Sosial Media Optimization Instagram Part 2 09 Menit 55 Detik
    • Membuat Website dengan Canva dan Google Site 09 Menit 12 Detik
    • Google Site 09 Menit 34 Detik
    • Menyederhanakan Link 08 Menit 56 Detik
    • Google Businnes Profile Part 1 09 Menit 16 Detik
    • Google Businnes Profile Part 2 09 Menit 20 Detik
  4. BAB 4 - Content Planner  
    • Conten Planner 09 Menit 27 Detik
    • Pengertian Copywriting 09 Menit 12 Detik
    • SEO Meta Description Part 1 06 Menit 19 Detik
    • SEO Meta Description Part 2 09 Menit 25 Detik
    • Copywriting untuk Framework AIDA 09 Menit 33 Detik
    • Optimalisasi Canva 09 Menit 21 Detik
    • Demonstrasi Canva Part 1 09 Menit 29 Detik
    • Demonstrasi Canva Part 2 09 Menit 07 Detik
    • Pengenalan CapCut Part 1 09 Menit 28 Detik
    • Pengenalan CapCut Part 2 09 Menit 52 Detik
    • Optimalisasi Chanel Youtube 09 Menit 44 Detik
  5. BAB 5 - Digital Marketing Strategy (Meta Ads & Google ads, Customer Services)  
    • Custumer Service Excelent 10 Menit 19 Detik
    • Complain Handling 09 Menit 53 Detik
    • FacebookAds dan Instagram Promotion 09 Menit 23 Detik
    • Konversi FacebookAds dan Instagram Promotion 09 Menit 34 Detik
    • Beriklan dengan Handphone 09 Menit 54 Detik
    • Mencoba Instagram Promotion 10 Menit 04 Detik
    • Strategi Pemasaran Melalui GoogleAds  09 Menit 24 Detik
    • Beriklan dengan GoogleAds 09 Menit 51 Detik

 

Target Peserta:

  • Pendidikan minimal SMA
  • Mampu mengoperasikan gawai / laptop / komputer dengan koneksi internet  
  • Memiliki pengetahuan dasar tentang MS. Office

 

Durasi:

Topik Durasi
BAB 1 - Fundamental of Digital Marketing 2 jam 3 menit
BAB 2 - Branding  58 menit
BAB 3 - Membangun Digital Asset  1 jam 36 menit
BAB 4 - Content Planner  1 jam 40 menit
BAB 5 - Digital Marketing Strategy (Meta Ads & Google ads, Customer Services)  1 jam 18 menit
Total 457 menit


Level:

Basic.

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus dan simulasi.

 

Metode Evaluasi:

  1. Pretest
  2. Formative Test/Kuis
  3. Post test
  4. Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Sesi Konsultasi:

Setiap Hari Senin Pukul 16.00 - 17.00 WIB.

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur:

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Cara Reedem Voucher:

  1. Kunjungi halaman online.geti.id
  2. Buat akun di online.geti.id
  3. Masuk/login ke online.geti.id
  4. Setelah login, pada halaman depan klik tombol "Tukarkan kode voucher"
  5. Pilih dan klik gelombang Program Kartu Prakerja yang kamu ikuti
  6. Masukkan kode voucher/kupon yang sudah kamu peroleh
  7. Klik "Jelajahi Modul" untuk mulai pelatihan

Penyelenggara Kursus

Global Edukasi Talenta Inkubator atau GETI

GeTI adalah lembaga pendidikan informal – incubator bagi percepatan kemampuan wirausaha Anda melalui sarana, prasarana dan networking bertaraf internasional. GeTI membangun ekosistem pengembangan usaha mulai dari peningkatan kemampuan Digital Marketing Anda, menyediakan infrastruktur pendukung usaha seperti barang/produk, pengetahuan ekspor, hingga membuka jalur-jalur cepat pertemuan dengan buyer internasional.


Para Instruktur

Belajar Melakukan Aktivitas Pemasaran Digital untuk Bisnis Ritel Bagi Spesialis Pemasaran Digital

oleh Global Edukasi Talenta Inkubator atau GETI
KATEGORI Digital Marketing
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 7 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp650.000

Belajar Melakukan Aktivitas Pemasaran Digital untuk Bisnis Ritel Bagi Spesialis Pemasaran Digital

Rp650.000
KATEGORI Digital Marketing
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 7 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan