Menerapkan Bahasa Inggris dalam Kepemanduan Wisata untuk Tourist Guide.

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund. Apabila mengalami kesulitan dapat menghubungi tim support kami di +62 812-8716-0055

 

Deskripsi:

Mengapa program ini penting untuk diikuti?

Menurut Deputi Bidang Sumber Daya dan Kelembagaan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, tuntutan dan ekspektasi terhadap kualitas pelayanan pariwisata akan semakin tinggi mengikuti perubahan tren wisata dengan pola dan kebiasaan baru. Peningkatan kualitas pelayanan melalui interaksi yang baik dan komunikatif, serta dapat menciptakan kesan dan pengalaman yang menarik bagi para wisatawan sangatlah diperlukan. Oleh sebab itu, kemampuan menerapkan bahasa Inggris sangat diperlukan untuk menunjang aktivitas interaksi dan komunikasi bagi seorang Tourist Guide dengan wisatawan asing yang berkunjung ke Indonesia. Dengan mengikuti program pelatihan ini, para peserta dapat mempelajari kompetensi-kompetensi yang diperlukan untuk menjadi seorang Tourist Guide serta penerapan Bahasa Inggris dalam okupasi tersebut.

Apa tujuan dari program ini?

Tujuan program ini adalah memperbarui dan mengasah kemampuan pramuwisata (Tourist Guide) dalam penerapan bahasa Inggris praktis pada aktivitas memandu turis dan dasar-dasar konsep Bahasa Inggris yang baik dan benar sehingga dapat menjadi Tourist Guide yang dapat diandalkan dan berdaya saing global.

Apa saja yang akan diajarkan melalui program ini?

Pada program ini, peserta akan mempelajari bagaimana menggunakan Bahasa Inggris pada proses pemanduan wisata mulai dari transfer in dan menyambut wisatawan, melakukan pemanduan wisata di objek wisata tertentu, hingga transfer out. Peserta juga akan diajarkan bagaimana berkorespondensi dalam Bahasa Inggris pada kondisi normal maupun dalam penanganan komplain dan kejadian tidak terduga selama kegiatan wisata berlangsung.

Apa jenis pekerjaan yang relevan dengan program ini?

Pekerjaan yang relevan dengan program ini adalah pemandu wisata yang mencakup pendamping wisata, pemandu museum, dan pemandu wisata lainnya, pengusaha serta call center agen travel maupun penyedia jasa akomodasi pariwisata.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu mengaplikasikan prinsip, prosedur dan sikap profesional dalam menerapkan Bahasa Inggris pada Kepemanduan Wisata untuk Tourist Guide dengan standar nasional (SKKNI) dan prosedur yang berlaku.

 

Tujuan Khusus:

  • Peserta mampu menjelaskan prosedur dari persiapan tur (Tour Preparation) serta kebutuhan khusus turis.
  • Peserta mampu menerapkan langkah-langkah pada kegiatan Tour Preparation dan mengidentifikasi kebutuhan khusus turis dengan menerapkan bahasa Inggris sesuai prosedur yang berlaku.
  • Peserta mampu menjelaskan aspek kebahasaan (Bahasa Inggris) yang digunakan ketika melaksanakan Tour Preparation.
  • Peserta mampu menjelaskan prinsip-prinsip dalam mengomunikasikan informasi secara umum serta dalam konteks Transfer In, Transfer Out dan Tour Schedule.
  • Peserta mampu menjelaskan aspek-aspek dalam bahasa Inggris yang digunakan ketika berkomunikasi sesuai dengan prosedur dan tahapan yang berlaku.
  • Peserta mampu bertanggung jawab dalam memberikan informasi serta tepat waktu ketika melaksanakan tur.
  • Peserta mampu menerapkan bahasa Inggris ketika melaksanakan prosedur Transfer In dan Transfer Out, menyampaikan jadwal perjalanan, menunjukkan arah, dan membuat papan penjemputan.
  • Peserta mampu menjelaskan teknik-teknik dalam kepemanduan wisata menggunakan bahasa Inggris.
  • Peserta mampu memberikan informasi yang berkaitan dengan makanan khas suatu daerah, lokasi tujuan wisata, serta kisah-kisah legenda lokal di Indonesia dalam bahasa Inggris.
  • Peserta mampu bersikap sopan dan ramah ketika memandu turis dan berkomunikasi menggunakan bahasa Inggris.
  • Peserta mampu menjelaskan prosedur kesehatan, keselamatan, dan keamanan serta simbol-simbol keamanan di tempat wisata.
  • Peserta mampu menjelaskan aspek tata bahasa Inggris dalam memberikan peringatan dan himbauan.
  • Peserta mampu menerapkan prosedur K3 serta memberikan peringatan maupun himbauan dalam bahasa Inggris secara sopan, tegas dan bertanggung jawab.
  • Peserta mampu menjelaskan prosedur penanganan keluhan pelanggan serta aspek kebahasaan yang digunakan dalam prosedur tersebut.
  • Peserta mampu menangani keluhan pelanggan menggunakan bahasa Inggris dengan sopan dan bertanggung jawab.
  • Peserta mampu menjelaskan jenis-jenis masalah tidak terduga yang dapat terjadi serta teknik dalam mengidentifikasi dan menindaklanjuti masalah.
  • Peserta mampu menjelaskan aspek kebahasaan yang digunakan dalam menangani masalah tak terduga.
  • Peserta mampu bersikap tenang dan cermat ketika menangani masalah-masalah tak terduga yang dapat terjadi dalam kepemanduan wisata.
  • Peserta mampu menjelaskan etika dan etiket dalam berkorespondensi melalui telepon dan email serta komponen kebahasaan yang digunakan.
  • Peserta mampu bersikap sopan ketika melakukan korespondensi melalui telepon maupun email dalam bahasa Inggris sesuai dengan prosedur yang berlaku.
  •  

 

Aspek Kompetensi:

Knowledge (Pengetahuan):

  • Prosedur persiapan tur
  • Kebutuhan khusus turis
  • Jenis-jenis dokumen wisata
  • Aspek kebahasaan yang digunakan (kosa kata, tata bahasa, dan lain-lain)
  • Prinsip-prinsip dalam mengomunikasikan informasi secara umum serta dalam konteks Transfer In, Transfer Out dan Tour Schedule
  • Aspek kebahasaan yang digunakan ketika berkomunikasi sesuai dengan prosedur dan tahapan yang berlaku
  • Aspek kebahasaan untuk menunjukkan arah
  • Teknik-teknik dalam kepemanduan wisata menggunakan bahasa Inggris
  • Kosa kata dalam bahasa Inggris terkait penyampaian informasi mengenai makanan khas daerah, lokasi tujuan wisata dan kisah-kisah legenda
  • Prosedur kesehatan, keselamatan, dan keamanan serta simbol-simbol keamanan di tempat wisata
  • Aspek tata bahasa Inggris dalam memberikan peringatan dan himbauan
  • Prosedur penanganan keluhan pelanggan serta aspek kebahasaan yang digunakan dalam prosedur tersebut
  • Jenis-jenis masalah tidak terduga yang dapat terjadi serta teknik dalam mengidentifikasi dan menindaklanjuti masalah
  • Aspek kebahasaan yang digunakan dalam menangani masalah tak terduga
  • Etika dan etiket dalam berkorespondensi melalui telepon dan email serta komponen kebahasaan yang digunakan.

 

Skill (Keterampilan):

  • Menerapkan langkah-langkah pada kegiatan Tour Preparation dan mengidentifikasi kebutuhan khusus turis dengan menerapkan bahasa Inggris sesuai prosedur yang berlaku
  • Menerapkan bahasa Inggris ketika melaksanakan prosedur Transfer In dan Transfer Out, menyampaikan jadwal perjalanan, menunjukkan arah, dan membuat papan penjemputan
  • Memberikan informasi yang berkaitan dengan makanan khas suatu daerah, lokasi tujuan wisata, serta kisah-kisah legenda lokal di Indonesia dalam bahasa Inggris
  • Memandu turis dan berkomunikasi menggunakan bahasa Inggris
  • Menerapkan prosedur K3 serta memberikan peringatan maupun himbauan dalam bahasa Inggris
  • Menangani keluhan pelanggan menggunakan bahasa Inggris 
  • Menangani masalah-masalah tak terduga yang dapat terjadi dalam kepemanduan wisata
  • Melakukan korespondensi melalui telepon maupun email dalam bahasa Inggris sesuai dengan prosedur yang berlaku

 

Attitude (Sikap):

  • Bertanggung jawab dalam memberikan informasi serta tepat waktu ketika melaksanakan tur
  • Sopan dan ramah ketika memandu turis dan berkomunikasi menggunakan bahasa Inggris.
  • Sopan, tegas, dan bertanggung jawab ketika memberikan peringatan maupun himbauan dalam bahasa Inggris
  • Sopan dan bertanggung jawab ketika menangani keluhan pelanggan menggunakan bahasa Inggris
  • Tenang dan cermat ketika menangani masalah-masalah tak terduga yang dapat terjadi dalam kepemanduan wisata
  • Sopan ketika melakukan korespondensi melalui telepon maupun email dalam bahasa Inggris 

 

Materi Pelatihan:

  • TOPIK 1: Tour Preparation 56 Minutes 33 Seconds
  1. Tour Preparation (Part 1) 9:33
  2. Tour Preparation (Part 2) 4:32
  3. Collecting Tourist Informations 9:54
  4. Identify Tourist Needs 9:58
  5. Knowing Your Tourist in English: Tourist Identification and Document Checking 9:03
  6. Demo: Focusing Details of Tour Preparation (Part 1) 4:30
  7. Demo: Focusing Details of Tour Preparation (Part 2) 9:03
  • TOPIK 2: Practical English for Tourist Guide 111 Minutes 35 Seconds
  1. Principles in Communicating Informations (Part 1) 6:32
  2. Principles in Communicating Informations (Part 2) 4:28
  3. Communicating Informations: Transfer In (Part 1) 9:39
  4. Communicating Informations: Transfer In (Part 2) 4:33
  5. Communicating Informations: Transfer Out (Part 1) 9:33
  6. Communicating Informations: Transfer Out (Part 2) 9:59
  7. Communicating Informations: Tour Schedule (Part 1) 8:14
  8. Communicating Informations: Tour Schedule (Part 2) 7:35
  9. Giving and Asking Information in English: Transfer In and Transfer Out 8:43
  10. Giving and Asking Information in English: Tour Schedule 8:20
  11. Giving and Asking Direction 7:32
  12. Communicating Information: Transfer In and Transfer Out (Demonstration) 8:40
  13. Communicating Information: Tour Schedule (Demonstration) 8:25
  14. Making Paging Boards in English 9:22
  • TOPIK 3: Guiding a Tour 48 Minutes 22 Seconds
  1. Tour Guide Techniques (Part 1) 6:13
  2. Tour Guide Techniques (Part 2) 4:27
  3. Local Food & Demonstration 9:53
  4. Local Legends & Demonstration 9:11
  5. Places to Visit & Demonstration (Part 1) 6:50
  6. Places to Visit & Demonstration (Part 2) 4:47
  7. Demo: Practicing English in Guiding 7:01
  • TOPIK 4: Health and Safety Procedures 37 Minutes 1 Seconds
  1. Health and Safety Procedures (Part 1) 7:26
  2. Health and Safety Procedures (Part 2) 4:26
  3. Rules and Cautions & Demonstration 9:33
  4. Giving Cautions in English & Demonstration 9:39
  5. Study Case: Giving Cautions in English 5:57
  • TOPIK 5: Customer's Complaint 32 Minutes 3 Seconds
  1. Handling Complaints Principles (Part 1) 6:26
  2. Handling Complaints Principles (Part 2) 4:25
  3. Handling Complaints: English Practical 9:23
  4. Demo: Handling Complaints 5:09
  5. Study Case: Handling Complaints 6:40
  • TOPIK 6: Handling Unexpected Events 39 Minutes 37 Seconds
  1. Handling Unexpected Events Principles 9:57
  2. Handling Unexpected Events: English Practical (Part 1) 7:17
  3. Handling Unexpected Events: English Practical (Part 2) 9:26
  4. Demo: Handling Unexpected Events 7:24
  5. Study Case: Handling Unexpected Events 5:33
  • TOPIK 7: Correspondence Etiquette 44 Minutes 49 Seconds
  1. Corresponding by Phone (Part 1) 4:30
  2. Corresponding by Phone (Part 2) 8:38
  3. Corresponding by Email 6:13
  4. Corresponding by Phone and Email: English Principles (Part 1) 4:50
  5. Corresponding by Phone and Email: English Principles (Part 2) 4:53
  6. Demo: Corresponding by Email (Part 1) 5:47
  7. Demo: Corresponding by Email (Part 2) 3:39
  8. Tugas Praktik 4:30

 

Target Peserta:

  • Memiliki pendidikan minimal SMA/SMK
  • Memiliki perangkat dan jaringan internet
  • Memiliki ketertarikan dengan kepemanduan wisata serta penerapan Bahasa Inggris dalam bidang tersebut
  • Memiliki latar belakang bidang kepemanduan wisata

 

Fitur yang akan kamu dapatkan?

  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Durasi Online:

Topik Durasi
TOPIK 1: Tour Preparation 56 menit
TOPIK 2: Practical English for Tourist Guide 111 menit
TOPIK 3: Guiding a Tour 48 menit
TOPIK 4: Health and Safety Procedures 37 menit
TOPIK 5: Customer's Complaint 32 menit
TOPIK 6: Handling Unexpected Events 40 menit
TOPIK 7: Correspondence Etiquette 45 menit
Total Durasi 384 menit

 

 

Metode Ajar:

Self Paced Learning


Sesi Konsultasi:

Melalui LMS Setiap Hari Kamis, Pukul 09.00-10.00 

 

Level:

Basic

 

Cara Reedem Voucher: 

  1. Masuk ke link web https://upskill.cakap.com/tukar-kode-belajar
  2. Registrasikan dirimu
  3. Masukan kode belajar dari pembelian kamu
  4. Klik tombol "Tukar Kode"

Atau 

  1. Download aplikasi pada link https://bit.ly/CakapPintaria
  2. Lakukan registrasi dengan mengisi data kamu
  3. Jika sudah masuk ke aplikasi, masukan kode voucher dan klik "redeem"

 

Syarat dan Ketentuan:

  1. Voucher tidak dapat digabungkan dengan promosi lainnya.
  2. Voucher hanya dapat digunakan 1x per user
  3. Voucher bersifat non-refundable atau tidak dapat diuangkan
  4. Apabila mengalami kesulitan dapat menghubungi tim support kami di +6281287160055

Penyelenggara Kursus

Cakap

Cakap yang berarti kompeten atau terampil, mencerminkan visi kami untuk meningkatkan kehidupan dan daya saing sumber daya manusia di Indonesia.


Para Instruktur

Menerapkan Bahasa Inggris dalam Kepemanduan Wisata untuk Tourist Guide.

oleh Cakap
KATEGORI Language, Populer
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp500.000

Menerapkan Bahasa Inggris dalam Kepemanduan Wisata untuk Tourist Guide.

Rp500.000
KATEGORI Language, Populer
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

4.8/5

117 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1

AJ

Prakerja

AJAI JAELANI

1 year ago

Very Nice Study

HF

Prakerja

HOLIK FAISAL

1 year ago

Nice Nice Nice

SS

Prakerja

SATRIO

1 year ago

Real Good

FF

Prakerja

FAISAL

1 year ago

Sangat memudahkan saya dalam proses belajar mengenai bahasa inggris untuk kepemanduan wisata . rekomend

IR

Prakerja

IYEP ROJALI

1 year ago

Really Nice