Menyambut Tamu Hotel dalam Bahasa Inggris yang Mudah Dipahami

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Bahasa Inggris telah lama menjadi bahasa global namun tak jarang pihak wisata masih jarang menguasai Bahasa Inggris sebab keterbatasan akses pembelajaran Bahasa Inggris. Sedangkan, salah satu daya tarik Indonesia adalah di bidang wisata. Maka dari itu, diperlukan kompetensi bahasa asing, salah satunya adalah bahasa Inggris.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu mengetahui dan memahami percakapan Bahasa Inggris dasar yang sesuai terjadi perhotelan. Percakapan dalam bahasa Inggris dipelajari di pelatihan ini dapat digunakan sehari-hari serta diharapkan dapat mempraktekkannya di dunia kerja.

 

Tujuan Khusus: 

  • Mampu menyebutkan kosakata perhotelan
  • Mampu menyebutkan ungkapan yang sesuai yang ditujukan untuk atasan, bawahan atau teman sejawat
  • Mampu membuat kalimat sederhana terkait kegiatan perhotelan
  • Mampu berkomunikasi langsung menggunakan bahasa inggris dengan percaya diri baik itu kepada atasan, bawahan atau teman sejawat
  • Mampu memahami percakapan lawan bicara dengan Bahasa Inggris yang baik

 

Aspek Kompetensi: 

Pengetahuan (Knowledge):

  • How to check-in to hotel (Bab 2)
  • How to check-out from hotel (Bab 3)
  • How to give information about the hotel (Bab 9)
  • Vocabulary about hotel (Bab 12)

Keterampilan (Skill):

  • How to deal with a report for hygiene problem (Bab 4)
  • How to deal with complaint from guest (Bab 5)
  • How to deal with reservation room cancellation (Bab 6)
  • How to give request to guest (Bab 7)
  • How to provide breakfast at hotel room (Bab 10)
  • How to respond to a hotel booking room (Bab 11)

Sikap (Attitude): 

  • How to ask for help (Bab 1)
  • How to give more amenities (Bab 8)

 

Materi Pelatihan: 

  1. BAB 1: How to ask for help (32.75)
    • How to ask for help part 1 (video) 8:06
    • How to ask for help part 2 (video) 8:32
    • How to ask for help part 3 (video) 7:59
    • How to ask for help (bahan bacaan) 10.00
  2. BAB 2: How to check in hotel 24.40
    • How to check in part 1 (video) 7:36
    • How to check in part 2 (video) 7:05
    • How to check in hotel (bacaan) 10.00
  3. BAB 3: How to check out from hotel (30.26)
    • How to check-out from hotel part 1 (video) 7:05
    • How to check-out from hotel part 2 (video) 6:39
    • How to check-out from hotel part 3 (video) 8:09
    • How to check out from hotel (bacaan) 10.00
  4. BAB 4: How to deal with a report for hygiene problem (29.84)
    • How to deal with a report for hygiene problem part 1 (video) 7:14
    • How to deal with a report for hygiene problem part 2(video) 6:37
    • How to deal with a report for hygiene problem part 3 (video) 7:33
    • How to deal with a report for hygiene problem (bacaan) 10.00
  5. BAB 5: How to deal with complain from guest (32:06)
    • How to deal with complain from guest part 1 (video) 6:35
    • How to deal with complain from guest part 2 (video) 7:03
    • How to deal with complain from guest part 3 (video) 10:07
    • How to deal with complain from guest (bacaan) 10.00
  6. BAB 6: How to deal with room cancellation (35:32)
    • How to deal with room cancellation (video) 07:03
    • How to get refund on unrefundable room (video) 07:19
    • Ways to avoid getting stuck with a nonrefundable hotel room (video) 4:37
    • Reduce last minute hotel cancellations and no shows (video) 07:41
    • How to deal with room cancellation (bacaan) 10.00
  7. BAB 7: How to give a request to guest (video) (41:83)
    • How to give a request to guest (video) 08.27
    • Handling guest’s special request (video) 07:54
    • Improve hotel guest satisfaction (video) 09:01
    • Encourage more guest’s review (video) 07.01
    • How to give a request to guest (bacaan) 10.00
  8. BAB 8: How to give guest more amenities (40:47)
    • How to give guest more amenities (video) 06.54
    • Hotel amenities idea pt 1 (video) 08.22
    • Hotel amenities idea pt 2 (video) 9.48
    • Hotel amenities by travellers’ idea (video) 06.23
    • How to give guest more amenities (bacaan) 10.00
  9. BAB 9: How to give information about hotel 45:12
    • How to give information about hotel (video) 9.40
    • Question form (video) 09.56
    • Hotel classification 1 (video) 09.05
    • Hotel classification 2 (video) 07.11
    • How to give information about hotel (bacaan) 10.00
  10. BAB 10: How to provide breakfast at hotel room 18:47
    • How to provide breakfast at hotel room (video) 08.56
    • How to provide breakfast at hotel room (bacaan) 10.00
  11. BAB 11: How to respond to a hotel reservation room 18:07
    • How to respond to a hotel reservation room (video) 08.18
    • How to respond to a hotel reservation room (bacaan) 10.00
  12. BAB 12: Vocabulary about hotel 19:04
    • Vocabulary about hotel (video) 09.04
    • How to remember vocabulary quick (bacaan) 10.00

 

Target Peserta:

  • Usia minimal 18 tahun
  • Pendidikan minimal SMA atau sederajat
  • Memiliki gawai (gadget) dengan koneksi internet
  • Memiliki minat dalam bidang bahasa serta berkomitmen untuk menyelesaikan pembelajaran
  • Pekerja atau calon pekerja yang akan berkerja di bidang pelayanan termasuk hotel, villa, wisma, dkk

 

Durasi:

Topik Durasi
BAB 1: How to ask for help  33 menit
BAB 2: How to check in hotel  25 menit
BAB 3: How to check out from hotel  30 menit
BAB 4: How to deal with a report for hygiene problem  30 menit
BAB 5: How to deal with complain from guest 32 menit
BAB 6: How to deal with room cancellation  36 menit
BAB 7: How to give a request to guest  42 menit
BAB 8: How to give guest more amenities  41 menit
BAB 9: How to give information about hotel  45 menit
BAB 10: How to provide breakfast at hotel room  19 menit
BAB 11: How to respond to a hotel reservation room  18 menit
BAB 12: Vocabulary about hotel  19 menit
Total Durasi 373 menit

 

Level:

Basic 

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus, dan simulasi. 

 

Metode Evaluasi:

  • Pre Test
  • Post Test
  • Formative Test/Kuis
  • Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Sesi Konsultasi:

Setiap hari Jumat jam 19.00, Via Google Meet 

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur:

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital selama nya
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Cara Reedem Voucher:

  1. Buka https://pijarmahir.id/
  2. Buat Akun Di pijar mahir, lalu verifikasi akun anda melalui email
  3. Silahkan Log in menggunakan akun yang sudah dibuat 
  4. Cari judul pelatihan Terampil pada search bar di bagian atas halaman 
  5. Klik beli sekarang
  6. Masukkan kode dummy pada bar kode promo, kemudian Klik redeem kode promo 
  7. Pilih Metode Pembayaran
  8. Klik "Bayar"
  9. Klik "Kursus saya", kemudian klik "mulai/lanjut belajar" 

Penyelenggara Kursus

Pijar Mahir

Pijar Mahir merupakan digital learning platform yang berfokus pada pelatihan bersertifikasi untuk meningkatkan kompetensi dan pengetahuan masyarakat.

Pijar Mahir menyediakan konten pelatihan yang menarik dan beragam dengan cakupan kategori yang luas, mulai dari pengembangan diri hingga kompetensi tekonologi dan digital.


Para Instruktur

Menyambut Tamu Hotel dalam Bahasa Inggris yang Mudah Dipahami

oleh Pijar Mahir
KATEGORI Language
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp695.000

Menyambut Tamu Hotel dalam Bahasa Inggris yang Mudah Dipahami

Rp695.000
KATEGORI Language
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan