prakerja

Menjual Melalui Telepon Sebagai Telesales

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Program ini memberikan pengetahuan dasar terkait profesi telesales. Materi yang akan dipelajari meliputi; mengenali konsumen, menjelaskan keunggulan produk, membuat skrip penjualan, bersikap persuasif dan negosiatif ketika proses penjualan.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu mengaplikasikan kurang lebih 80% metode komunikasi dan persuasi dalam menjual produk atau jasa melalui telepon.

 

Tujuan Khusus:

Setelah mengikuti pelatihan, peserta:

  • Menganalisis calon pelanggan
  • Menjelaskan keunggulan produk/jasa yang dijual
  • Membuat daftar prospek potensial
  • Membuat laporan penjualan
  • Menganalisis catatan panggilan
  • Menerapkan sikap persuasif saat melakukan penjualan
  • Membuat skrip penjualan
  • Mampu bernegosiasi dengan pelanggan saat melakukan proses penjualan

 

Aspek Kompetensi:

Pengetahuan:

  1. Menganalisis calon pelanggan
  2. Menguraikan informasi terkait keunggulan produk/jasa
  3. Membuat daftar prospek potensial
  4. Memetakan panggilan yang berhasil dan tidak berhasil
  5. Menganalisis laporan penjualan

Keterampilan:

  1. Menyusun janji panggilan dengan pelanggan
  2. Melakukan panggilan penuh terhadap pelanggan untuk menjelaskan keunggulan produk dan jasa
  3. Menuliskan daftar yang akan dihubungi untuk ditawari produk atau jasa
  4. Membuat laporan panggilan baik yang berhasil maupun tidak
  5. Menuliskan script penjualan yang bisa mendatangkan keuntungan
  6. Membuat grafik yang sesuai mengenai laporan penjualan

Sikap:

  1. Menerapkan sikap teliti dalam menganalisis calon pelanggan
  2. Menerapkan sikap komunikatif saat menjelaskan keunggulan produk atau jasa
  3. Menerapkan sikap persuasif saat melakukan penjualan
  4. Menerapkan sikap sabar saat melakukan negosiasi dengan calon pelanggan

 

Materi Pelatihan:

  1. Analisis Calon Pelanggan dan Membuat Daftar Prospek Potensial
  2. Melakukan Panggilan untuk Menjelaskan Keunggulan-keunggulan Produk atau Jasa
  3. Komunikasi Persuasif dan Bernegosiasi dengan Pelanggan
  4. Menyiapkan Skrip Penjualan dalam Berbagai Situasi
  5. Analisis Panggilan dan Membuat Laporan Penjualan

Durasi Pelatihan:

Topik Durasi
Analisis Calon Pelanggan dan Membuat Daftar Prospek Potensial 180 menit
Melakukan Panggilan untuk Menjelaskan Keunggulan-keunggulan Produk atau Jasa 180 menit
Komunikasi Persuasif dan Bernegosiasi dengan Pelanggan 180 menit
Menyiapkan Skrip Penjualan dalam Berbagai Situasi 180 menit
Analisis Panggilan dan Membuat Laporan Penjualan 180 menit
Total Durasi 900 menit

 

Metode Evaluasi:

  • PRE-TEST & POST-TEST
  • KUIS
  • UNJUK KETERAMPILAN
    • Waktu penyelenggaraan unjuk keterampilan: Dilaksanakan setelah melakukan post test dan dikumpulkan maksimal 3 hari setelah instruksi unjuk keterampilan diberikan atau setelah webinar sesi terakhir berakhir
    • Instruksi unjuk keterampilan: Instruksi akan didapatkan di sesi terakhir webinar dan aktivitas unjuk keterampilan

 

Metode Pelatihan:

Daring (Online)

 

Metode Absensi:

1. Akan di absen oleh fasilitator melalui spreadsheet
2. Peserta akan diabsen melalui LMS

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

  • Sertifikat Penyelesaian diberikan kepada seluruh peserta yang telah mengikuti seluruh materi pelatihan dan menyelesaikan Evaluasi Akhir sampai dengan Unjuk Keterampilan.
  • Bagi peserta yang mendapatkan nilai Unjuk Keterampilan mencapai skor 80 atau lebih mendapatkan Sertifikat Berpredikat.

 

Apa yang Perlu Kamu Persiapkan?

  • Memiliki PC/Laptop

 

Syarat dan Ketentuan

  • Pendidikan minimal untuk mengikuti pelatihan ini adalah SD dan sederajat.
  • Tingkat kesulitan untuk pelatihan ini adalah pemula/tingkat dasar.

 

Penukaran kode voucher:

  1. Silakan login akun Karier.mu
  2. Kemudian klik profil yang berada di pojok kanan atas
  3. Pilih menu "Tukar Voucher"
  4. Masukan kode voucher yg telah didapat
  5. Kemudian klik "Tukarkan Kode Voucher"
  6. Klik "Mulai Belajar"

Penukaran redeem code:

 

  1. Klik mulai belajar
  2. Masukan Redeem Code yang sudah diterima dari Dashboard Prakerja kamu
  3. Selanjutnya program akan muncul pada menu "Programmu"

Jadwal

Batch tidak tersedia
Penyelenggara Kursus

Kariermu

Karier.mu adalah platform pengembangan karier, yang menyediakan beragam program untuk mengakselerasi setiap individu mencapai titik terbaik dalam karirnya dengan memberikan akses terhadap industri dan ahli.


Para Instruktur

Menjual Melalui Telepon Sebagai Telesales

oleh Kariermu
MIN. EDUKASI SMA atau sederajat
MAX. EDUKASI S3
MIN. UMUR 18 Tahun
MAX. UMUR 65 Tahun
TIPE KELAS Daring
LOKASI -
KATEGORI Sales, Bermanfaat, Populer, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan

HARGA

Rp1.250.000

Menjual Melalui Telepon Sebagai Telesales

Rp1.250.000
MIN. EDUKASI SMA atau sederajat
MAX. EDUKASI S3
MIN. UMUR 18 Tahun
MAX. UMUR 65 Tahun
TIPE KELAS Daring
LOKASI -
KATEGORI Sales, Bermanfaat, Populer, Terbaru
KLASIFIKASI Pelatihan

Ulasan

4.9/5

46 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1

MM

Prakerja

MERAI

1 month ago

Bagus sekali materinya

NN

Prakerja

N****f

1 month ago

Cepat bat

WP

Prakerja

WITNAWATI PENEKU

1 month ago

Bagus sekali materinya

SS

Prakerja

S****i

1 month ago

Sangat bermanfaat sekali untuk saya

MM

Prakerja

M****i

1 month ago

Semoga Bisa Di manfaatkan ilmunya . Terimakasih Pintar.co atas Pelajaranya