Mengajar Keterampilan Tata Rias Bagi Calon Instruktur Tata Rias

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Mengapa program ini penting untuk diambil?

Di masa sekarang ini, mesin pencarian google menunjukkan bahwa kata 'make-up' banyak bermunculan mewakili tampilan rias jaman modern.

Hal ini menjadi tanda bahwa tren make up dari tahun ke tahun berkembang dengan pesat seakan menjadi rival tren fashion.

Di dalam dunia tata rias sendiri, banyak teknik yang perlu dikuasai untuk membentuk atau mengubah garis wajah seseorang sesuai dengan okasi yang sedang dan atau akan dilakukan.

Kenyataan inilah yang membuat pelatihan yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilan Tata Rias sangat digemari dan dibutuhkan. Karena, selain untuk keperluan pribadi, kemampuan Tata Rias juga dapat dipakai untuk meraih pundi uang dalam rangka membuka dan melebarkan usaha.

Selain menjadi penata rias, calon peserta pelatihan juga diajak belajar bagaimana caranya menjadi instruktur penata rias. Mengutip dari kBJI 2014, bahwa okupasi instruktur tata rias merupakan salah satu okupasi yang mengajar keterampilan dalam bidang tata rias dalam suatu jasa pendidikan atau lembaga kursus untuk untuk mempersiapkan peserta didiknya bekerja di bidang pekerjaan

terkait. Pada situs lowongan kerja, terdapat lebih dari 20 lowongan instruktur penata rias. Sehingga pelatihan ini sangat penting bagi calon peserta yang mau membangun karir sebagai instruktur tata rias

Apa tujuan dari program ini?

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta akan mampu memahami teknik merias wajah dari persiapan paling mendasar sampai akhir.

Apa saja yang akan diajarkan melalui program ini?

Program ini akan mengajarkan bagaimana mengoreksi dan menyempurnakan kulit untuk bentuk wajah yang berbeda dan juga cara memadukan warna agar riasan terlihat sempurna dan natural.

Pelatihan ini menggunakan model pembelajaran self paced learning (belajar mandiri) dengan metode ajar berupa ceramah, demonstrasi, dan simulasi. 

Apa jenis pekerjaan yang relevan dengan program ini?

Instruktur tata rias, Penata rias

Siapa yang dapat mengikuti program ini?

Peserta yang ingin menjadi penata rias ataupun instruktur tata rias. Program ini juga dapat diikuti oleh para peserta yang ingin memperdalam lagi ilmu tata rias dan ingin memasuki bisnis di bidang tata rias

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu merias dan mengoreksi wajah sendiri ataupun klien sesuai dengan teknik merias yang baik minimal riasan wajah sehari-hari.

 

Tujuan Khusus: 

  • Peserta mampu mengetahui alat, bahan, lenan dan kosmetik yang digunakan dalam tata rias: Pengetahuan
  • Peserta mampu menganalisa jenis kulit dan bentuk wajah yang berbeda-beda: Keterampilan
  • Peserta mampu mengaplikasikan teknik-teknik untuk menyempurnakan riasan sesuai dengan bentuk wajah yang berbeda-beda: Keterampilan
  • Peserta mampu menerapkan teknik merias wajah dengan profesional dan bertanggungjawab: Sikap

 

Aspek Kompetensi: 

Pengetahuan (Knowledge):

  • Tujuan dan Guna Tata Rias
    • Peserta mampu menjelaskan tujuan dan guna tata rias
  • Kebersihan dan Sanitasi Diri
    • Peserta mampu menjelaskan pentingnya kebersihan dan sanitasi diri dalam tata rias 
    • Peserta mampu menjelaskan cara mengatasi Kontaminasi Produk 
    • Peserta mampu menjelaskan kadaluarsa produk 
  • Bahan dan Alat Tata Rias
    • Peserta mampu menjelaskan bahan dan alat tata rias yang dibutuhkan
    • Peserta mampu menggunakan bahan dan alat rias
  • Macam Macam Bentuk Wajah
    • Peserta mampu menjelaskan macam bentuk wajah
    • Peserta mampu membedakan macam macam bentuk wajah
  • Mengenal Jenis-jenis Kulit Wajah
    • Peserta mampu menjelaskan jenis kulit wajah
    • Peserta mampu membedakan jenis kulit wajah
  • Teori dan Koreksi Warna
    • Peserta mampu menentukan koreksi warna
    • Peserta mampu menjelaskan koreksi warna yang sesuai dengan kulit

Keterampilan (Skill):

  • Macam Macam Bentuk Wajah
    • Peserta mampu merias wajah sesuai dengan bentuk wajah yang dimiliki
  • Mengenal Jenis-jenis Kulit Wajah
    • Peserta mampu merias wajah sesuai dengan jenis kulit yang dimiliki
  • Teori dan Koreksi Warna
    • Peserta mampu mempraktekkan cara pemilihan warna yang sesuai dengan kulit
  • Teknik Dasar Menggambar Wajah dan Bagian bagiannya
    • Peserta mampu menjelaskan teknik dasar menggambar wajah
    • Peserta mampu mempraktekkan teknik dasar menggambar wajah mulai dari alis sampai bibir
  • Langkah-langkah Merias Wajah
    • Peserta mampu mempraktekkan cara merias wajah
    • Peserta mampu merias wajah natural dan bold
    • Peserta mampu membedakan cara merias wajah natural dan bold

Sikap (Attitude): 

  • Teknik Dasar Menggambar Wajah dan Bagian bagiannya
    • Peserta mampu mempraktekkan teknik dasar menggambar wajah mulai dari alis sampai bibir dengan cerdas dan kreatif

 

Materi Pelatihan: 

  1. Tujuan dan Guna Tata Rias
    • Tujuan Dan Guna Tata Rias (3:41)
  2. Kebersihan dan Sanitasi Diri
    • Kebersihan Dan Sanitasi Diri (5:33)
    • Kebersihan Kuas (6:50)
    • Kontaminasi Produk, Kontradiksi Dan Cara Mengatasinya (6:13)
    • Kadaluarsa Produk (2:44)
    • Alat Makeup (2:34)
    • Kesimpulan Kebersihan Dan Sanitasi Diri (2:43)
  3. Pengenalan Alat dan Tata Rias
    • Pengenalan Alat Tata Rias Wajah (1:34)
    • Alat Pokok (5:24)
    • Alat Penunjang (6:27)
    • Alat Tambahan 1 (6:23)
    • Alat Tambahan 2 (8:02)
  4. Bahan dan Alat Tata Rias
    • Bahan Tata Rias Wajah - Kosmetik 1 (6:13)
    • Bahan Tata Rias Wajah - Kosmetik 2 (6:09)
    • Kuas Merias 1 (7:37)
    • Kuas Merias 2 (4:50)
    • Kuas Merias 3 (6:23)
    • Kuas Merias 4 (8:10)
  5. Macam-Macam Bentuk Wajah
    • Macam Bentuk Wajah Dan Teknik Menggambarnya (6:17)
    • Jenis- Jenis Mata 1 (9:11)
    • Jenis- Jenis Mata 2 (3:46)
  6. Mengenali Jenis Kulit Wajah
    • Jenis - Jenis Kulit 1 (9:20)
    • Jenis - Jenis Kulit 2 (6:16)
    • Perawatan Kulit Wajah 1 (6:47)
    • Perawatan Kulit Wajah 2 (4:37)
  7. Teori dan Koreksi Warna
    • Teori Koreksi Warna (6:42)
    • Color Corrector Konsiler (7:58)
    • Memilih Foundation 1 (8:54)
    • Memilih Foundation - Finishing Foundation 2 (7:19)
  8. Warna Kulit dan Kulit Dasar
    • Warna Dasar Kulit Undertone (4:46)
    • Warna Dasar Kulit Skintone (3:43)
  9. Teknik Dasar Menggambar Wajah dan Bagian-Bagiannya
    • Alat Menggambar Alis (3:19)
    • Praktek Menggambar Alis Ombre Kediri Sendiri 1 (6:08)
    • Praktek Menggambar Alis Ombre Kediri Sendiri 2 (9:21)
    • Praktek Menggambar Alis Feathery Brow (Yang Perlu Disiapkan) 1 (2:08)
    • Praktek Menggambar Alis Feathery Brow 2 (5:42)
    • Praktek Menggambar Alis Feathery Brow 3 (4:57)
    • Sebelum Menggambar Eyeshadow (5:10)
    • Menggambar Eyeshadow Ke Diri Sendiri 1 (3:48)
    • Menggambar Eyeshadow Ke Diri Sendiri 2 (8:02)
    • Menggambar Eyeliner (8:46)
    • Memasang Bulu Mata (Perbedaan Depan Dan Belakang) (5:44)
    • Menggunakan Bulu Mata (5:00)
    • Layering Bulu Mata (4:30)
    • Koreksi Bentuk Hidung (8:04)
    • Contouring dan Highlighting (7:59)
    • Macam-Macam Bentuk Bibir (Intro Menggambar Bibir) 1 (8:43)
    • Menggambar Bibir 2 (5:12)
  10. Langkah-Langkah Merias Wajah
    • Pembersih Wajah Sebelum Makeup (3:37)
    • Perawatan Wajah Sebelum Makeup 1 (6:09)
    • Perawatan Wajah Sebelum Makeup 2 (4:01)
    • Membuat Ombre Brow 1 (9:29)
    • Membuat Ombre Brow 2 (5:53)
    • Eyeshadow Glittery (8:40)
    • Sebelum Memasang Bulu Mata Palsu - Membuat Eyeliner 2:36)
    • Jahit Mata (6:36)
    • Pemasangan Scotch Mata (2:55)
    • Penggunaan Foundation Dan Konsiler (8:15)
    • Konturing Wajah Bulat (6:17)
    • Blush On Wajah Bulat (3:05)
    • Double Check Makeup 1 (5:43)
    • Double Check Makeup 2 (5:32)
    • Konturing Hidung, Kecil Dan Pendek (3:32)
    • Finishing (5:22)
    • Menggambar Bibir, Bibir Bawah Lebih Tipis Dari Atasnya (4:10)
    • Merapikan Bulu Mata (3:07)
    • Feathery Brow - Aplikasikan Brow Wax 1 (3:46)
    • Feathery Brow 2 (7:56)
    • Mengaplikasikan Foundation (8:38)
    • Highlighting Dengan Powder (4:21)
    • Natural & Sweet Eyeshadow (7:08)
    • Blush On Oval Face (3:39)
    • Blush On Long Face (2:11)
    • Eyeshadow Sophisticated Smokey Eye (4:48)
    • Eyeshadow Arabic (5:12)
    • Eyeshadow Cut Crease (4:26)
    • Eyeliner Basic (3:45)
    • Eyeliner Bold (4:53)
    • Eyeliner Pin Up (3:06)
    • Eyeliner Feline (2:37)
    • Menggambar Eyeliner Open Wings (2:25)
    • Menggambar Eyeliner Double Mod (2:25)
    • Eyeliner Smudge In (1:12)
    • Eyeliner Arabic (2:57)
    • Eyeliner Double Flick (2:32)
    • Eyeliner Soft Smoke, Dramatic, (5:54)
    • Menggambar Alis, Muka Oval (2:54)
    • Menggambar Alis, Muka Bulat (4:05)
    • Menggambar Alis, Muka Kotak Dan Hati (3:27)
    • Menggambar Alis, Muka Belah Ketupat,Diamond (2:28) 
    • Menghapus Warna Bibir Dengan Rapih (4:49)
    • Meretouch Bibir, Bibir Bawah Tipis- (3:36)
    • Meretouch Bibir, Bibir Terlalu Tebal (3:16)
    • Meretouch Bibir, Bibir Tidak Seimbang (3:14)
    • Meretouch Bibir, Bibir Oval (3:02)
    • Meretouch Bibir, Bibir Down Turn Lips (2:11)
    • Meretouch Bibir, Bibir Small Lips (1:58)
    • Meretouch Bibir, tipis atas bawah (2:42)
    • Meretouch Bibir, Sharp (2:25) 
    • Konturing Wajah Kotak (2:46)
    • Konturing Wajah Long (2:45)
    • Konturing Wajah Hati (2:51)
    • Konturing Wajah Bulat (4:38) 
    • Membuat Blush On, Wajah Kotak (2:16)
    • Membuat Blush On, Wajah Hati (1:55)
    • Membuat Blush On, Wajah Bulat (2:03)
  11. Kontur Hidung 
    • Long And Narrow Nose - Koreksi Bentuk Hidung (3:48)
    • Kontur Hidung, Bagian Tengah Lebih Menonjol (1:50)
    • Kontur Hidung, Bagian Ujung Lebih Tinggi (1:54)
    • Kontur Hidung, Bull Boss Nose (2:40)
    • Kontur Hidung, Asymetrical- (2:04)
    • Menjadi Makeup Artist Professional (8:09)

 

Target Peserta:

  • Siswa/i lulusan SMK Tata Rias / Tata Kecantikan 
  • Mahasiswa jurusan tata rias 
  • Siapa saja yang akan memulai bisnis dalam dunia Tata Rias 
  • Peserta yang tertarik dalam dunia tata rias 

 

Durasi:

Topik Durasi
Tujuan dan Guna Tata Rias   4 menit
Kebersihan dan Sanitasi Diri 28 menit
Pengenalan Alat dan Tata Rias 27 menit
Bahan dan Alat Tata Rias 39 menit
Macam-Macam Bentuk Wajah 19 menit
Mengenali Jenis Kulit Wajah 27 m enit
Teori dan Koreksi Warna 31 menit
Warna Kulit dan Kulit Dasar 9 menit
Teknik Dasar Menggambar Wajah dan Bagian-Bagiannya 103 menit
Langkah-Langkah Merias Wajah 238 menit
Kontur Hidung  21 menit
Total Durasi 546 menit

 

Level:

Basic 

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus, dan simulasi 

 

Metode Evaluasi:

  • Pre Test
  • Post Test
  • Formative Test/Kuis
  • Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Sesi Konsultasi:

Hari Senin, 13.00-14.00, Via Google Meet 

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur:

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital selama nya
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Cara Reedem Voucher:

  1. Login akun anda sebagai learner di greatedu.co.id
  2. Kemudian, masukkan password
  3. Klik video course
  4. Klik beli kelas Mengajar Keterampilan Tata Rias Bagi Calon Instruktur Tata Rias
  5. Redeem voucher yang diberikan
  6. Kelas dapat langsung diakses 

Penyelenggara Kursus

GreatEdu

GreatEdu (PT. GreatEdu Global Mahardika) merupakan platform pendidikan berbasis digital yang berfokus menjadi tempat bertumbuh dalam dunia kerja, bisnis, maupun pendidikan. Lahir dari kesadaran digitalisasi di semua aspek kehidupan, kini GreatEdu konsisten menyediakan kebutuhan peningkatan kualitas vokasional.

Berawal dari sebuah lembaga privat bernama Greatman Eduhome di awal tahun 2017 dengan basis website. Pada tahun 2018 lahirlah nama GreatEdu seiring dengan perkembangan bisnis dan pengembangan platform berbasis aplikasi.

Di tahun 2020, GreatEdu kembali memaksimalkan layanan untuk mendukung kebutuhan pendidikan di masa pandemi. Hingga saat ini GreatEdu fokus memberikan kelas dan konten berkualitas melalui produk seminar dan pelatihan daring Online Workshop serta kursus daring berbasis video belajar Online Course.

Dengan core value Quality at Scale yang diusung oleh GreatEdu, semua kelas Online Workshop dan konten Video Belajar didukung oleh para instruktur terbaik dan profesional. GreatEdu akan Menjadi tempat bertumbuh dalam dunia kerja, bisnis, maupun pendidikan.

GreatEdu juga menyediakan jasa Personalized Service bagi perusahaan dan lembaga yang ingin melaksanakan pelatihan dan internal training. Beberapa lembaga yang pernah menjadi klien GreatEdu, antara lain: Kementerian Ketenagakerjaan RI, Kemenko PMK RI, OJK, Migas Hulu Jabar, BPH Migas, dan masih banyak lagi.

GreatEdu, Belajar Semuanya Semaunya.


Para Instruktur

Mengajar Keterampilan Tata Rias Bagi Calon Instruktur Tata Rias

oleh GreatEdu
KATEGORI Education, Kreatif
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 9 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp150.000

Mengajar Keterampilan Tata Rias Bagi Calon Instruktur Tata Rias

Rp150.000
KATEGORI Education, Kreatif
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 9 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan