Mendesain UI/UX Aplikasi di Adobe XD bagi Desainer Multimedia (Bauran)

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Peserta pelatihan ini akan mampu memahami dan mengaplikasikan Adobe XD sebagai aplikasi editing grafis yang biasanya digunakan untuk desain UI/UX dan prototyping di berbagai platform seperti web, ponsel, tablet, dan platform lainnySetelah mendalami ilmu desain, dapat langsung terjun ke dunia pekerjaan sebagai Desainer Multimedia dengan kode okupasi 102216608 (desainer multimedia) Subklasifikasi dari Perancang Grafis dan Multimedia dengan kode 2166.08.Profesi ini merupakan profesi yang tergolong berprospek dan seringkali dibutuhkan di banyak perusahaan. Penggunaan Adobe XD dipilih karena menawarkan banyak opsi dan tampilan yang mudah dipahami, sehingga memungkinan desainer dapat membuat dan menguji rancangan/desain tampilan secara langsun

Pada pelatihan ini akan diajarkan mengenai bagaimana cara setup akun, membuat projek dan memodifikasinya menggunakan tools, artboard, character styles, serta fitur-fitur lainnya pada Adobe XTidak hanya itu, pelatihan Mendesain UI/UX Aplikasi di Adobe XD bagi Desainer Multimedia (Bauran) berisi cara membuat asset dan pengelompokan tema terhadap projek yang telah dibuat, serta pembuatan mockup untuk mengupgrade visual pada UI/UX.

Dalam kelas ini metode ajar yang digunakan adalah Hybrid dengan metode demo tutorial, demo dengan praktek, kegiatan membaca E-book, dan kegiatan webinar yang sudah disiapkan. Dari subklasifikasi Perancang Grafis dan Multimedia mempunyai tugas seperti 

menentukan tujuan dan kendala dari desain melalui diskusi dan konsultasi dengan klien serta stakeholder, merancang konsep desain yang nantinya akan didiskusikan, merancang sketsa, diagram, ilustrasi dan layout untuk mendiskusikan konsep desain, melakukan negosiasi solusi desain dengan klien, manajemen, staf penjualan dan produksi, dan Memiliki hak memilih, menentukan atau merekomendasikan bahan fungsional dan estetika dan media untuk publikasi, pengiriman atau tampilan. Maka peserta pelatihan Mendesain UI/UX Aplikasi di Adobe XD bagi Desainer Multimedia (Bauran) akan diajarkan tentang:

  • Pengenalan UI dan UX
  • Pengenalan XD Part 1
  • Pengenalan XD Part 2
  • Studi kasus (Wireframe)
  • Aset dan Wireframe
  • Membuat CV
  • Membuat Landing Page
  • Webinar UI/UX Design

Peluang dan Urgensi dari Okupasi/Kompetensi yang dilatih:

Belum banyak orang yang mengenal profesi UI/UX designer, menjadikan profesi ini sangat dibutuhkan di IndonesiBanyak perusahaan di Indonesia yang ada di bidang teknologi membutuhkan profesi ini dalam mengembangkan sebuah aplikas

Semakin berkembangnya zaman, sama halnya dengan sebuah proses membuat produk dari startup yang digunakan untuk mencapai tingkat minimum produSehingga desain UI/UX bukanlah proyek yang membosankan, baik dari segi estetika, fungsi maupun branding.

Hasil desain yang telah dibuat dapat dicoba dan diterapkan pada aplikasi tersebut. Sehingga seorang designer akan dapat mengetahui feedback yang telah diberikan dari para user.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu memahami dan membuat konsep desain di berbagai platform seperti website, ponsel, dan tablet atau menguji rancangan desain yang sudah dibuat secara langsung menggunakan Adobe XD dengan estetik, kreatif, inovatif, dan mudah dipahami.

 

 Tujuan Khusus:

  • Peserta mampu memahami dasar UI/UX melalui penyajian dengan cermat
  • Peserta mampu memahami dasar perangkat lunak Adobe XD melalui penyajian dengan cermat
  • Peserta mampu memanfaatkan tools dan fitur dari Adobe XD melalui penyajian dan evaluasi dengan tepat melalui penyajian dan evaluasi dengan tepat
  • Peserta mampu memahami dasar desain website melalui penyajian dengan cermat
  • Peserta mampu memahami cara membuat Wireframe melalui penyajian dengan cermat
  • Peserta mampu memahami cara membuat asset melalui penyajian dengan cermat
  • Peserta mampu memahami cara membuat mockup untuk mengupgrade desain UI/UX melalui penyajian dengan cermat
  • Peserta mampu membuat Wireframe melalui praktik dengan baik
  • Peserta mampu membuat asset melalui praktik dengan baik
  • Peserta mampu membuat mockup untuk mengupgrade desain UI/UX melalui praktik dengan baik
  • Peserta mampu membuat contoh penerapan Adobe XD sebagai desain website melalui praktik dengan tepat
  • Peserta mampu mengembangkan contoh pembuatan UI/UX pada perangkat lain melalui praktik dengan tepat
  • Peserta mampu mengembangkan penerapan Adobe XD sebagai desain website melalui praktik dengan kreatif dan inovatif
  • Peserta mampu mengkomunikasikan tentang apa yang menjadi pekerjaannya dalam bidang desain multimedia menggunakan Adobe XD dengan baik
  • Peserta mampu bertanggung jawab terhadap hasil desain UI/UX dengan baika

 

Aspek Kompetensi:

Pengetahuan (Knowledge):

  • Kompetensi (Peserta mampu memahami dasar UI/UX melalui penyajian dengan cermat) Terdapat di materi / sesi (Pengenalan dasar UI dan UX)
  • Kompetensi (Peserta mampu memahami dasar perangkat lunak Adobe XD melalui penyajian dengan cermat) Terdapat di materi / sesi (Dasar penggunaan Adobe XD)
  • Kompetensi (Peserta mampu memanfaatkan tools dan fitur dari Adobe XD melalui penyajian dan evaluasi dengan tepat melalui penyajian dan evaluasi dengan tepat) Terdapat di materi / sesi (Pengenalan tools dan fitur Adobe XD)
  • Kompetensi (Peserta mampu memahami dasar desain website melalui penyajian dengan cermat) Terdapat di materi / sesi (Membuat desain website)
  • Kompetensi (Peserta mampu memahami cara membuat Wireframe melalui penyajian dengan cermat) Terdapat di materi / sesi (Cara membuat Wireframe )
  • Kompetensi (Peserta mampu memahami cara membuat asset melalui penyajian dengan cermat) Terdapat di materi / sesi (Cara membuat tema dengan mengklasifikasikan tema )
  • Kompetensi (Peserta mampu memahami cara membuat mockup untuk mengupgrade desain UI/UX melalui penyajian dengan cermat) Terdapat di materi / sesi (Cara mengupgrade desain UI/UX)

Keterampilan (Skill):

  • Kompetensi (Peserta mampu membuat Wireframe melalui praktik dengan baik) Terdapat di materi / sesi (Membuat Wireframe)
  • Kompetensi (Peserta mampu membuat asset melalui praktik dengan baik) Terdapat di materi / sesi (Membuat asset dengan mengklasifikasikan tema )
  • Kompetensi (Peserta mampu membuat mockup untuk mengupgrade desain UI/UX melalui praktik dengan baik) Terdapat di materi / sesi (Mampu mengupgrade desain UI/UX)
  • Kompetensi (Peserta mampu membuat contoh penerapan Adobe XD sebagai desain website melalui praktik dengan tepat) Terdapat di materi / sesi (Membuat contoh desain website menggunakan Adobe XD) 
  • Kompetensi (Peserta mampu mengembangkan contoh pembuatan UI/UX pada perangkat lain melalui praktik dengan tepat) Terdapat di materi / sesi (Mampu mengembangkan contoh pembuatan UI/UX pada software lain)

Sikap (Attitude):

  • Kompetensi (Peserta mampu mengembangkan penerapan Adobe XD sebagai desain website melalui praktik dengan kreatif dan inovatif) Terdapat di materi / sesi (Mampu mengembangkan penerapan Adobe XD sebagai desain suatu website)
  • Kompetensi (Peserta mampu mengkomunikasikan tentang apa yang menjadi pekerjaannya dalam bidang desain multimedia menggunakan Adobe XD dengan baik) Terdapat di materi / sesi (Mampu berkomunikasi atau presentasi dengan baik)
  • Kompetensi (Peserta mampu bertanggung jawab terhadap hasil desain UI/UX dengan baik) Terdapat di materi / sesi (Membuat desain UI/UX untuk menjadi Desainer Multimedia)

 

Materi Pelatihan:

  1. Pengenalan UI dan UX
    • Pengenalan UI dan UX (Video)(3 Menit)
    • Pengenalan XD (Video)(2 Menit) 
    • Setup Akun dan Instalasi (Video)(3 Menit) 
    • E-Book Sesi 1 - Pengenalan UI dan UX (Ebooklet)(2 Menit) 
  2. Pengenalan XD Part 1
    • Setup Project Baru (Video)(2 Menit) 
    • Pengenalan Workspace (Video)(6 Menit) 
    • Pengenalan Tool (Video)(2 Menit) Pengenalan Artboard (Video)(6 Menit) 
    • Character Styles (Typography) Part 1 (Video)(7 Menit) 
    • Character Styles (Typography) Part 2 (Video)(7 Menit) 
    • E-Book Sesi 2 - Pengenalan XD Part 1 (Ebooklet)(2 Menit) 
  3. Pengenalan XD Part 2
    • Shape Component Part 1 (Video)(6 Menit)  
    • Shape Component Part 2 (Video)(10 Menit)
    • Colors (Video)(5 Menit) Grouping & Layer (Video)(7 Menit) 
    • Import, Export, & Share (Video)(9 Menit) 
    • E-Book Sesi 3 - Pengenalan XD Part 2 (Ebooklet)(1 Menit) 
  4. Studi Kasus : Wireframe
    • Pembuatan Wireframe Part 1 (Video)(9 Menit) 
    • Pembuatan Wireframe Part 2 (Video)(10 Menit) 
    • Pembuatan Wireframe Part 3 (Video)(8 Menit) 
    • Pembuatan Wireframe Part 4 (Video)(7 Menit) 
    • E-Book Sesi 4 - Studi Kasus : Wireframe (Ebooklet)(4 Menit) 
  5. Asset dan Wireframe
    • Penjelasan Tema (Video)(1 Menit) 
    • Persiapan Asset dan Wireframe (Video)(10 Menit) 
    • E-Book Sesi 5 - Asset dan Wireframe (Ebooklet)(1 Menit) 
  6. Studi Kasus : Membuat Landing Page
    • Mockup 2 (Video)(10 Menit)  
    • Mockup 3 (Video)(10 Menit) 
    • Export Share (Video)(4 Menit)
    • Prototyping (Video)(10 Menit) 
    • E-Book Sesi 6 - Studi Kasus : Membuat CV (Ebooklet)(3 Menit) 
  7. Studi Kasus : Membuat Landing Page
    • Landingpage 2 (Video)(9 Menit) 
    • Landingpage 3 (Video)(9 Menit) 
    • Landingpage 4 (Video)(10 Menit)
    • Landingpage 5 (Video)(9 Menit) 
    • E-Book Sesi 7 - Studi Kasus : Membuat Landing Page (Ebooklet)(6 Menit) 
  8. Live Session
    • Belajar Live : Mobile UI/UX (Belajar Live)(150 Menit) 

 

Target Peserta:

  • Pendidikan minimal lulusan SMA / Fresh Graduate
  • Usia minimal 18 tahun
  • Memiliki Laptop / PC atau memiliki akses ke internet
  • Memiliki ketertarikan di bidang Desain Multimedia
  • Memiliki pengetahuan dasar mengenai desain

 

Durasi:

Topik Durasi
Pengenalan UI dan UX  10 menit
Pengenalan UI dan UX Part 1 30 menit
Pengenalan UI dan UX Part 2 33 menit
Studi Kasus: Wireframe 38 menit
Asset dan Wireframe 12 menit
Studi Kasus: Membuat Landing Page 37 menit
Studi Kasus: Membuat Landing Page 43 menit
Live Session 150 menit
Total Durasi 469 menit

 

Level:

Basic 

 

Metode Pembelajaran:

Hybrid: Metode ajar yang digunakan adalah gabungan metode webinar yang diadakan secara synchronize dan metode self paced learning yang memungkinkan peserta belajar kapan saja dan di mana saja.

 

Metode Evaluasi:

  • Pre Test
  • Post Test
  • Formative Test/Kuis
  • Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Sesi Konsultasi:

Hari Jumat, Jam 13:00-15:30, Via Zoom 

 

Jadwal Webinar:

02 Desember 2022

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur:

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital selama nya
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Cara Reedem Voucher:

  1. Akses situs Karier.mu: https://prakerja.karier.mu
  2. Klik tombol Masuk/Daftar di kanan atas
  3. Jika kamu sudah memiliki akun, klik Masuk di sini untuk login 
  4. Masukkan email dan password yang sudah terdaftar, lalu klik Masuk
  5. Kamu akan masuk ke halaman program, kemudian silahkan pilih program yang ingin kamu ikuti 

Penyelenggara Kursus

LKP Karisma Academy

Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP/LPK) Karisma berdiri sejak 2012 dan terdaftar pada Direktorat Kursus dan Pelatihan Dinas Pendidikan Kota Manado dengan NPSN : K0564839, dan untuk Dinas Tenaga Kerja terdaftar di Kelembagaan.Kemnaker.go.id dengan Nomor VIN : 20003717105. 

Dengan terdaftarnya lembaga kami di dua instansi pemerintah tersebut maka kami berhak untuk melaksanakan kursus dan pelatihan kerja untuk semua warga Negara Indonesia sesuai dengan kriterian dan ketentuan, dan berhak mengeluarkan Sertifikat kepada peserta yang telah sesesai mengikuti 80% kegiatan kursus dan pelatihan beserta evaluasi akhir.


Para Instruktur

Mendesain UI/UX Aplikasi di Adobe XD bagi Desainer Multimedia (Bauran)

oleh LKP Karisma Academy
KATEGORI IT, Terbaru, Populer, Bermanfaat
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 8 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp299.000

Mendesain UI/UX Aplikasi di Adobe XD bagi Desainer Multimedia (Bauran)

Rp299.000
KATEGORI IT, Terbaru, Populer, Bermanfaat
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 8 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

4.5/5

2 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1

SS

Prakerja

S****k

1 year ago

Untuk pelatihannya bagus, tapi untuk pendaftaran nya saya ada kesusahan karna bingung masuk kelasnya bagaimana, karna baru paham ternyata pelatihannya ada di platform lain. Untuk dapat sertif dari Pintar ini lumayan lama, butuh waktu 7 hari, tapi CS nya mau menjelaskan dan menjelaskan masalahnya.

MM

Prakerja

M****n

1 year ago

sangat baik,dan penjelasan lengkap semoga bermanfaat