Membuat Iklan Usaha untuk Spesialis Pemasaran Digital

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).

 

Deskripsi:

Mengapa program ini penting untuk diambil? Program ini penting untuk diambil karena peserta dapat memahami jenjang karier sebagai seorang digital marketer. Selain itu, peserta juga dapat mengembangkan kompetensi dan keahlian terkait pekerjaan sebagai digital marketing specialist. Apa saja yang akan diajarkan melalui program ini? Program ini memberikan pembelajaran bagi peserta mengenai konsep digital marketing, cara membuat iklan di Facebook dan Instagram, cara menggunakan perangkat digital marketing, dan melakukan analisis dari data hasil digital marketing. Selain itu, peserta juga akan memahami keahlian dasar yang dibutuhkan oleh seorang digital marketer. Apa kompetensi yang disasar pada program ini dan urgensi kompetensi tersebut? Pemahaman tentang konsep digital marketing menjadi penting untuk dipelajari karena untuk menjadi seorang digital marketer dibutuhkan pemahaman yang menyeluruh tentang digital marketing itu sendiri. Selain itu kemampuan membuat iklan, menggunakan perangkat digital marketing, dan melakukan analisis data pun penting karena hal-hal ini lah yang merupakan kegiatan dasar yang selalu dilakukan oleh seorang digital marketer.

 

Tujuan Umum:

Peserta dapat membuat iklan digital pada Facebook dan Instagram yang sesuai dengan kebutuhan usaha.

 

Tujuan Khusus:

  • Memahami konsep digital marketing
  • Membuat iklan digital pada Facebook dan Instagram
  • Mampu menggunakan perangkat digital marketing
  • Mampu membaca hasil digital marketing
  • Memahami keahlian yang dibutuhkan oleh seorang digital marketer

 

Aspek Kompetensi: 

Pengetahuan (Knowledge):

  1. Mengetahui konsep dasar digital marketing (Dasar Digital Marketing)
    • Video Apa Itu Digital Marketing? (00:16-06:32)
    • Video Mengapa Digital Marketing itu Penting? (00:18-02:06)
    • Ebook Rangkuman Materi Dasar Digital Marketing
  2. Mengenal tipe-tipe digital marketing (Dasar Digital Marketing)
    • Infografis Tipe-tipe Digital Marketing 
    • Ebook Rangkuman Materi Dasar Digital Marketing
  3. Memahami langkah-langkah melakukan digital marketing (Dasar Digital Marketing)
    • Video Langkah-langkah Menjalankan Digital Marketing (00:18-01:42)
    • Video Ngobrol tentang Langkah-langkah Menjalankan Digital Marketing (00:08-09:27)
    • Ebook Rangkuman Materi Dasar Digital Marketing
  4. Mengetahui cara menentukan persona target audiens (Pahami Produk dan Pelanggan)
    • Infografis Persona Target Audiens
    • Video Ngobrol tentang Menentukan Persona Target Audiens (00:16-08:37)
    • Ebook Rangkuman Materi Pahami Produk dan Pelanggan
  5. Memahami marketing funnel (Pahami Produk dan Pelanggan)
    • Video Pahami Produkmu (00:14-01:47)
    • Video Marketing Funnel (00:10-02:57)
    • Video Ngobrol tentang Marketing Funnel dan USP (00:08-08:34)
    • Ebook Rangkuman Materi Pahami Produk dan Pelanggan
  6. Mengetahui berbagai jenis channel digital marketing (Channel Digital Marketing)
    • Infografis Channel Organic vs Channel Paid
    • Video Ngobrol tentang Penggunaan Channel Digital Marketing (00:08-07:30)
    • Video Search Engine Optimization (00:08-02:59)
    • Infografis Social Media Organic 
    • Video Email Marketing (00:07-05:23)
    • Ebook Rangkuman Materi Channel Digital Marketing
  7. Mengetahui perbedaan channel digital marketing organic dan paid (Channel Digital Marketing)
    • Infografis Channel Organic vs Channel Paid
    • Video Ngobrol tentang Penggunaan Channel Digital Marketing (00:08-07:30)
    • Video Ngobrol tentang Channel Digital Marketing Organic (00:08-04:38)
    • Video Ngobrol tentang Channel Digital Marketing Paid (00:10-06:23)
    • Ebook Rangkuman Materi Channel Digital Marketing
  8. Mengetahui cara membuat strategi dan perencanaan konten (Menjalankan Digital Marketing)
    • Video Studi Kasus Digital Marketing (00:06-04:48)
    • Infografis Template Digital Marketing Canvas
    • Video Membuat Strategi dan Perencanaan Konten (00:08-03:48)
    • Infografis Rencana Konten Marketing
    • Infografis Evaluasi Konten Anda
    • Video Tips Menjalankan Campaign (00:08-03:23)
    • Video Ngobrol tentang Metric Basic dan A/B Testing dalam Digital Marketing (00:10-07:56)
    • Video Ngobrol tentang Memasang Iklan Digital (00:09-05:26)
    • Video Ngobrol tentang Tips dalam Memasang Iklan Digital (00:08-07:09)
    • Ebook Rangkuman Materi Menjalankan Digital Marketing
  9. Mengetahui cara menentukan budget iklan (Menjalankan Digital Marketing) 
    • Video Menentukan Budget Iklan (00:08-03:37)
    • Ebook Rangkuman Materi Menjalankan Digital Marketing
  10. Mengetahui perbedaan Instagram Ads dan Facebook Ads
    • Video Apa itu Instagram Ads? (00:08-02:36)
    • Video Apa itu Facebook Page? (00:08-05:01)
    • Infografis Istilah pada Facebook Ads
  11. Mengetahui Facebook Pixel
    • Video Apa itu Facebook Pixel? (00:07-02:25)
  12. Memahami definisi Analisis Marketing
    • Video Ngobrol tentang Pentingnya Analisis Data Digital Marketing (00:09-07:25)
    • Video Apa itu Marketing Analytics? (00:08-04:18)

Keterampilan (Skill):

  1. Mampu membuat iklan pada Instagram Ads (Memasang Iklan di Facebook dan Instagram)
    • Video Memasang Iklan pada Instagram Ads (00:08-08:32)
    • Mampu membuat iklan pada Facebook Ads (Memasang Iklan di Facebook dan Instagram)
    • Infografis Istilah pada Facebook Ads
    • Video Tutorial Membuat Iklan pada Facebook Ads - bagian 1 (00:07-03:19)
    • Video Tutorial Membuat Iklan pada Facebook Ads - bagian 2 (00:08-09:56)
    • Video Mengatur Target Audiens (00:07-04:00)
    • Infografis Mengatur Metrics Data pada Iklan Facebook
  2. Mampu menentukan anggaran iklan pada Facebook Ads (Memasang Iklan di Facebook dan Instagram)
    • Video Tentukan Anggaran Iklan di Facebook Ads (00:07-02:35)
  3. Mampu menggunakan Facebook Pixel (Memasang Iklan di Facebook dan Instagram)
    • Video Cara Membuat Facebook Pixel (00:07-03:28)
    • Video Membaca Data pada Iklan Facebook (00:07-02:57)
  4. Mampu melakukan analisis data hasil digital marketing (Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial)
    • Video Membuat Data Menjadi Insight (00:11-03:21)
    • Infografis Tools-tools Kebutuhan Analisis
    • Video Membaca Analisis Social Media Organic (00:14-03:10)
    • Infografis Hasil Analisis Instagram
    • Video Analisis Media Sosial: Instagram dan Facebook Ads (00:06-02:57)
    • Ebook Rangkuman Materi Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial
  5. Mampu mengukur keberhasilan aktivitas digital marketing (Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial)
    • Video Cara Mengukur Keberhasilan Aktivitas Digital Marketing (00:05-06:39)
    • Infografis Indikator Strategi Digital Marketing
    • Ebook Rangkuman Materi Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial
  6. Mampu menggunakan Google Analytics (Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial)
    • Video Pengantar Google Analytics (00:06-02:07)
    • Infografis Metrics Google Analytics
    • Video Demo: Daftar Google Analytics dan Pengenalan Interface (00:07-04:59)
    • Video Audience Reports (00:07-02:52)
    • Video Acquisition Reports (00:09-02:42)
    • Video Behavior dan Conversion Reports (00:10-03:37)
    • Ebook Rangkuman Materi Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial

Sikap (Attitude):

  1. Menyelesaikan setiap kuis dan praktik mandiri dengan baik (Seluruh Topik)
  2. Menumbuhkan pemahaman mengenai keahlian dasar yang dibutuhkan oleh seorang digital marketer (Dasar Digital Marketing)
  3. Menunjukkan sikap dapat beradaptasi bagi seorang digital marketer: Video Ngobrol tentang Keahlian bagi Digital Marketer (00:10-07:34)
  4. Menunjukkan sikap dapat mencari solusi dan menghadapi tantangan ketika ada perencanaan yang tidak sesuai: Video Ngobrol tentang Keahlian bagi Digital Marketer (00:10-07:34)
  5. Menumbuhkan pemahaman mengenai jenjang karier seorang digital marketer (Dasar Digital Marketing)
    • Video Jenjang Karier Seorang Digital Marketer (00:00-02:42)

 

Materi Pelatihan:

  1. Pengenalan Program (5 menit)
    • Pengenalan Program (teks) (5 menit)
  2. Dasar Digital Marketing 61 menit
    • Apa yang Anda Ketahui  tentang Digital Marketing? (teks) 2 menit
    • Digital Marketing menurut Teman (infografis) 5 menit
    • Jenjang Karier Seorang Digital Marketer (video) 3 menit
    • Ngobrol tentang Keahlian bagi Digital Marketer (video) 8 menit
    • Apa itu Digital Marketing? (infografis) 2 menit
    • Mengapa Digital Marketing itu Penting? (infografis) 2 menit
    • Tipe-tipe Digital Marketing (infografis) 8 menit
    • Langkah-langkah Melakukan Digital Marketing (infografis) 1 menit
    • Ngobrol tentang Langkah-langkah Menjalankan Digital Marketing (video) 10 menit
    • Ngobrol tentang Cara Memilih Media dan Tantangan dalam Digital Marketing (video) 10 menit
    • Kamus Umum Digital Marketing (infografis) 5 menit
    • Rangkuman Materi Dasar Digital Marketing (ebook) 5 menit
  3. Pahami Produk dan Pelanggan 36 Menit 
    • Persona Target Audience (infografis) 3 menit
    • Ngobrol tentang Menentukan Persona Target Audiens (video) 9 menit
    • Pahami Produkmu (video) 2 menit
    • Marketing Funnel (video) 3 menit
    • Interaktif: Urutkan Tahapan Marketing Funnel (video) 5 menit
    • Ngobrol tentang Marketing Funnel dan USP (video) 9 menit
    • Rangkuman Materi Pahami Produk dan Pelanggan (ebook)5 menit
  4. Channel Digital Marketing 53  Menit 
    • Channel Organic vs Channel Paid (infografis) 5 menit
    • Ngobrol tentang Penggunaan Channel Digital Marketing (video) 8 menit
    • Search Engine Optimization (video) 3 menit
    • Social Media Organic (infografis) 3 menit
    • Email Marketing (video) 5 menit
    • Ngobrol tentang Channel Digital Marketing Organic (video) 5 menit
    • Facebook dan Instagram Ads (video) 6 menit
    • Google Ads (video) 7 menit
    • Ngobrol tentang Channel Digital Marketing Paid (video) 6 menit
    • Rangkuman Materi Channel Digital Marketing (ebook) 5 menit
  5. Menjalankan Digital Marketing 57 Menit
    • Studi Kasus Digital Marketing (video) 5 menit
    • Template Digital Marketing Canvas (infografis) 5 menit
    • Membuat Strategi dan Perencanaan Konten (video) 4 menit
    • Rencana Konten Marketing (infografis) 5 menit
    • Evaluasi Konten Anda (infografis) 5 menit
    • Tips Menjalankan Campaign (video) 3 menit 
    • Menentukan Budget Iklan (video) 4 menit
    • Ngobrol tentang Metric Basic dan A/B Testing dalam Digital Marketing (video) 8 menit
    • Ngobrol tentang Memasang Iklan Digital (video) 6 menit
    • Ngobrol tentang Tips dalam Memasang Iklan Digital (video) 7 menit
    • Rangkuman Materi Menjalankan Digital Marketing (ebook) 5 menit
  6. Memasang Iklan di Facebook dan Instagram 90 Menit
    • Pengantar Beriklan Melalui Facebook dan Instagram (video) 4 menit
    • Apa itu Instagram Ads? (video) 3 menit
    • Memasang Iklan pada Instagram Ads (video) 9 menit
    • Apa itu Facebook Page? (video) 5 menit
    • Istilah pada Facebook Ads (infografis) 5 menit
    • Tentukan Anggaran Iklan di Facebook Ads (video)2 menit
    • Tutorial Membuat Iklan pada Facebook Ads - bagian 1 (video) 3 menit
    • Tutorial Membuat Iklan pada Facebook Ads - bagian 2 (video) 10 menit
    • Mengatur Target Audiens (video) 4 menit
    • Apa itu Facebook Pixel? (video) 3 menit
    • Cara Membuat Facebook Pixel (video) 4 menit
    • Membaca Data pada Iklan Facebook (video) 3 menit
    • Mengatur Metriks Data pada Iklan Facebook (infografis)10 menit
    • Ngobrol tentang Perbandingan Facebook dan Instagram Ads (video)5 menit
    • Ngobrol tentang Pengaturan dalam Memasang Iklan di Facebook dan Instagram (video)10 menit
    • Rangkuman Materi Memasang Iklan di Facebook dan Instagram (ebook) 10 menit
  7. Analisis Digital Marketing pada Website dan Media Sosial 89  Menit
    • Ngobrol tentang Pentingnya Analisis Data Digital Marketing (video) 7 menit
    • Apa itu Marketing Analytics? (video) 4 menit
    • Cara Mengukur Keberhasilan Aktivitas Digital Marketing (video)7 menit
    • Indikator Strategi Digital Marketing (infografis) 5 menit
    • Membuat Data Menjadi Insight (video) 3 menit
    • Tools-tools Kebutuhan Analisis (infografis) 5 menit
    • Membaca Analisis Social Media Organic (video) 3 menit
    • Hasil Analisis Instagram (infografis) 10 menit
    • Ngobrol tentang Konten yang Disukai Customer (video) 2 menit
    • Ngobrol tentang Data-data Analisis Digital Marketing (video) 9 menit
    • Analisis Media Sosial: Instagram dan Facebook Ads (video) 3 menit 
    • Pengantar Google Analytics (video) 2 menit
    • Metrics Google Analytics (infografis) 5 menit
    • Demo: Daftar Google Analytics dan Pengenalan Interface (video) 5 menit
    • Audience Reports (video) 3 menit
    • Acquisition Reports (video) 3 menit
    • Behavior dan Conversions Reports (video) 4 menit
    • Ngobrol tentang Faktor yang Mempengaruhi Kesuksesan Kampanye Digital (video) 4 menit
    • Rangkuman Materi Analisis Digital Marketing pada Website & Media Sosial (ebook) 5 menit

 

Target Peserta:

  • Program ini dapat diikuti oleh semua orang
  • Mulai dari tingkatan SMA/ SMK, khususnya untuk pemula. 
  • Tidak ada prasyarat khusus untuk mengikuti program.

 

Durasi:

Topik Durasi
Pengenalan Program 5 menit
Dasar Digital Marketing  61 menit
Pahami Produk dan Pelanggan  36 Menit 
Channel Digital Marketing  53  Menit 
Menjalankan Digital Marketing  57 Menit
Memasang Iklan di Facebook dan Instagram  90 Menit
Analisis Digital Marketing pada Website dan Media Sosial  89 Menit
Total 391 menit


Level:

Basic

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus, dan simulasi.

 

Sesi Konsultasi:

Setiap Jumat, Pukul 16.00-17.00, melalui LMS.

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur 

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia 

 

Cara Reedem Voucher:

  1. Langkah 1 : Log in ke prakerja.karier.mu
  2. Langkah 2 : Klik "tukarkan kode voucher" atau masuk ke https://www.prakerja.karier.mu/tukar-voucher 
  3. Langkah 3 : Masukkan kode voucher pada kolom yang tersedia 
  4. Langkah 4 : Klik Tukar Kode Voucher"
  5. Langkah 5 : Klik Mulai Belajar dan program yang dibeli dapat dilihat juga pada menu Programmu

Penyelenggara Kursus

Kariermu

Karier.mu adalah platform pengembangan karier, yang menyediakan beragam program untuk mengakselerasi setiap individu mencapai titik terbaik dalam karirnya dengan memberikan akses terhadap industri dan ahli.


Para Instruktur

Membuat Iklan Usaha untuk Spesialis Pemasaran Digital

oleh Kariermu
KATEGORI Digital Marketing
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 8 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp450.000

Membuat Iklan Usaha untuk Spesialis Pemasaran Digital

Rp450.000
KATEGORI Digital Marketing
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 8 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan