Belajar Mengidentifikasi Bahaya dan Cara Mengatasi dalam Proses Pengolahan Produk Pangan Berbasis HACCP Bagi Manajer Sarana dan Prasarana

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).

 

Deskripsi:

Mutu makanan menjadi salah satu faktor paling penting yang harus diperhatikan. Karena itu, diperlukan penerapan HACCP atau Hazard Analysis Critical Control Point produk pangan yang konsisten. Selama beberapa tahun ke belakang, jaminan mutu pangan terus berkembang seiring dengan meningkatkan pengetahuan konsumen. Masyarakat yakin bahwa makanan yang baik tidak hanya bisa dibuktikan dari pengujian laboratorium saja. Masyarakat, khususnya manajer sarana dan prasarana harus mengenali jenis-jenis bahaya kemananan pangan, pengendalian sumber kontaminan, dan tahap-tahap HACCP. Adanya ancaman dari mikrobiologis, zat kimia, dan benda asing yang masuk ke dalam makanan menjadi penyebab utama mengapa Anda harus mengikuti pelatihan ini. Oleh karena itu, pelatihan ini menjadi sangat penting mengingat kemanana pangan harus ditegakkan dan diimplentasikan. Penerapan HACCP ini sangat penting guna mencegah adanya penarikan produk dari pasaran, meningkatkan jaminan keamanan pangan, dan meningkatkan kepercayaan konsumen.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu mengidentifikasi bahaya dan cara mengatasi dalam proses pengolahan produk pangan berbasis HACCP di dalam sebuah industri pangan maupun restoran.

 

Tujuan Khusus:

  • Aspek Pengetahuan:
  • Tujuan khusus (yang mempresentasikan aspek pengetahuan):
  1. Peserta memiliki pengetahuan dalam mengaplikasikan program keamanan pangan
  2. Peserta memiliki pengetahuan dalam mengidentifikasikan bahaya dan menentukan metode pengendalian yang sesuai
  3. Peserta memahami dalam menetapkan batas kritis dan pemantauan data atau proses dalam program keamanan pangan
  • Aspek Keterampilan:
  • Tujuan khusus (yang mempresentasikan aspek keterampilan):
  1. Peserta mampu mengembangkan diagram alir untuk operasi pengolahan makanan
  2. Peserta mampu mengidentifikasi bahaya keamanan pangan pada semua tahap produksi
  3. Peserta mampu menetapkan titik kendali kritis untuk sebuah proses dalam program keamanan pangan
  • Aspek Sikap:
  • Tujuan khusus (yang mempresentasikan aspek sikap):
  1. Peserta memiliki sikap cermat dalam mengaplikasikan program keamanan pangan
  2. Peserta memiliki sikap cekatan dalam mengidentifikasikan bahaya keamanan pangan
  3. Peserta memiliki sikap teliti dalam menetapkan batas kritis dalam sebuah proses dalam program keamanan pangan

 

Aspek Kompetensi:

Pengetahuan (Knowledge):

  • Definisi HACCP
    • Aspek pengetahuan di atas dapat ditemukan dalam video BAB 1 Topik 1 tentang "Definisi HACCP" pada detik 10 s/d menit 1 detik 6
  • Langkah-langkah menyusun HACCP
    • Aspek pengetahuan di atas dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik 1 tentang "Konsep dan Langkah-langkah Penyusunan HACCP" pada menit 1 detik 10 s/d menit 7 detik 17
  • Bahaya Biologi
    • Aspek pengetahuan di atas dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik 7 tentang "Bahaya Biologi di Keamnana Pangan" pada menit 1 detik 42 s/d menit 8 detik 42

Keterampilan (Skill):

  • Sistem Dokumentasi dan Pencatatan Produk
    • Aspek keterampilan diatas dapat dilihat dalam video BAB 4 topik 16 tentang "Sistem Dokumentasi dan Pencatatan Produk" pada detik 4 s/d menti 9 detik 7.
  • Cara Membedakan Validasi dan Verifikasi
    • Aspek keterampilan diatas dapat dilihat dalam video BAB 4 topik 14 tentang "Perbedaan Metode Validasi dan Verifikasi CCP" pada detik 38 s/d menti 7 detik 28.
  • Penangan Dalam Penyimpanan Makanan.
    • Aspek keterampilan diatas dapat dilihat dalam video BAB 4 topik 16 tentang "PRP - Pergudangan" pada detik 28 s/d menti 9 detik 31.

Sikap (Attitude):

  • Mencegah Kontaminasi Bagi Produk Pangan
    • Sikap Mencegah Kontaminasi Bagi Produk Pangan dapat ditemukan dalam video BAB 3 Topik 18 "PRP - Pergudangan" pada detik 19 s/d Menit ke 9 Detik ke 43
  • Teliti Menetapkan Tindakan Koreksi Pada Produk Pangan
    • Sikap Teliti Menetapkan Tindakan Koreksi Pada Produk Pangan dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik 13 "Menetapkan Tindakan Koreksi" pada detik 11 s/d Menit ke 9 Detik ke 10
  • Cermat dalam monitoring batas kritis CCP 
    • Sikap Cermat dalam monitoring batas kritis CCP dapat ditemukan dalam video BAB 4 Topik 12 "Monitoring Batas Kritis CCP" Pada detik 11 s/d Menit ke 9 Detik ke 50

 

Materi Pelatihan:

  • BAB 1 - Sejarah dan Definisi HACCP
  1. Sejarah dan Definisi HACCP 07 : 32 
  • BAB 2 - Jenis-jenis Bahaya Keamanan Pangan
  1. Food Safety Hazard (Bahaya Biologi dan Bahaya Fisika) 09 : 05 
  2. Food Safety Hazard (Bahaya Kimia) 09 : 23 
  • BAB 3 - Pengendalian Sumber Kontaminan
  1. Pre-Requisite Program (PRP) Part 1 10 : 00 
  2. Pre-Requisite Program (PRP) Part 2 09 : 54 
  3. PRP - Tata Letak Bangunan dan Ruang Kerja Part 1 09 : 50 
  4. PRP - Tata Letak Bangunan dan Ruang Kerja Part 2 09 : 44 
  5. PRP - Tata Letak Bangunan dan Ruang Kerja Part 3 09 : 23 
  6. PRP - Standar Utility Part 1 09 : 40 
  7. PRP - Standar Utility Part 2 09 : 18 
  8. PRP - Pembuangan Limbah dalam Industri Makanan 09 : 07 
  9. PRP - Mengenai Kesesuaian Peralatan 09 : 54 
  10. PRP - Managemen Pembelian Barang 09 : 58 
  11. PRP - Pencegahan Kontaminasi Silang 09 : 59 
  12. PRP - Pembersihan dan Sanitasi 09 : 42 
  13. PRP - Pengendalian Hama 09 : 37 
  14. PRP - Kebersihan Personal dan Fasilitas Karyawan Part 1 08 : 58 
  15. PRP - Kebersihan Personal dan Fasilitas Karyawan Part 2 10 : 00 
  16. PRP - Produk Rework 04 : 00 
  17. PRP - Prosedur Penarikan Produk 09 : 35 
  18. PRP - Pergudangan 09 : 35 
  19. PRP - Kesadaran Konsumen 09 : 44 
  20. PRP - Food Defense 09 : 43 
  • BAB 4 - Tahap - tahap Penerapan HACCP
  1. Konsep dan Langkah-langkah Penyusunan HACCP 07 : 38 
  2. Pembentukan Team HACCP 09 : 30 
  3. Deskripsi Produk 10 : 00 
  4. Identifikasi Pengguna Produk 08 : 19 
  5. Penyusunan Alur Proses dan Verifikasi Alur Proses 10 : 00 
  6. Melakukan Analisa Bahaya 09 : 06 
  7. Bahaya Biologi di Keamanan Pangan 08 : 57 
  8. Bahaya Kimia di Keamanan Pangan 09 : 46 
  9. Bahaya Fisika di Keamanan Pangan 09 : 53 
  10. Menentukan Titik Kendali Kritis 09 : 49 
  11. Validasi Batas Kendala Kritis Pada CCP 08 : 40 
  12. Monitoring Batas Kritis CCP 09 : 58 
  13. Menetapkan Tindakan Koreksi 09 : 19 
  14. Perbedaan Metode Validasi dan Verifikasi CCP 09 : 51 
  15. Menetapkan Prodesur Verifikasi 07 : 37 
  16. Sistem Dokumensi dan Pencatatan Produk 09 : 14 
  17. Pentingnya Pelatihan Keamanan Pangan 09 : 48 
  18. Closing 01 : 15 

 

Target Peserta:

  • Sehat jasmani dan rohani 
  • Memiliki smartphone/ laptop/ komputer dengan koneksi internet 
  • Pendidikan minimal SMA/ SMK/ Sederajat 
  • Memiliki kemampuan bahasa inggris ( minimal pasif) 
  • Memiliki dasar pemahaman tentang keamanan pangan (food safety) 

 

Durasi Online:

Topik Durasi
BAB 1 - Sejarah dan Definisi HACCP 8 menit
BAB 2 - Jenis-jenis Bahaya Keamanan Pangan 18 menit
BAB 3 - Pengendalian Sumber Kontaminan 187 menit
BAB 4 - Tahap - tahap Penerapan HACCP 159 menit
Total Durasi 372 menit

 

Level:

Basic

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning 

 

Sesi Konsultasi:

Hari Rabu, Pukul 16.00 - 17.00 WIB, Via Zoom

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebook, tablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur 

Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital

Setifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).

Test akhir: tersedia

Forum diskusi: tidak tersedia

Online session: tersedia

Offline meet-up: tidak tersedia 

 

Cara Redeem Voucher:

  1. Ikuti langkah dalam melakukan redeem voucher di bawah ini:
  2. Kunjungi learning management system online.geti.id (Tanpa "www")
  3. Daftar Akun di online.geti.id
  4. Masuk/login ke online.geti.id
  5. Setelah login, pada halaman depan website online.geti.id, pilih daftar kategori "Kartu PraKerja"
  6. Pilih dan klik gelombang Program Kartu Prakerja yang kamu ikuti.
  7. Masukkan kode voucher/ kupon yang sudah kamu peroleh dari Geti Incubator
  8. Klik "Jelajahi Modul" untuk mulai pelatihan

Penyelenggara Kursus

Global Edukasi Talenta Inkubator atau GETI

GeTI adalah lembaga pendidikan informal – incubator bagi percepatan kemampuan wirausaha Anda melalui sarana, prasarana dan networking bertaraf internasional. GeTI membangun ekosistem pengembangan usaha mulai dari peningkatan kemampuan Digital Marketing Anda, menyediakan infrastruktur pendukung usaha seperti barang/produk, pengetahuan ekspor, hingga membuka jalur-jalur cepat pertemuan dengan buyer internasional.


Para Instruktur

Belajar Mengidentifikasi Bahaya dan Cara Mengatasi dalam Proses Pengolahan Produk Pangan Berbasis HACCP Bagi Manajer Sarana dan Prasarana

oleh Global Edukasi Talenta Inkubator atau GETI
KATEGORI Business & Management, Kulinari
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI - hours

HARGA

Rp765.000

Belajar Mengidentifikasi Bahaya dan Cara Mengatasi dalam Proses Pengolahan Produk Pangan Berbasis HACCP Bagi Manajer Sarana dan Prasarana

Rp765.000
KATEGORI Business & Management, Kulinari
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI - hours

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan