Belajar Membuat Media Interaktif dengan Scratch

Tentang Kursus

 PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.

 

Deskripsi

Pelatihan ini cocok untuk pemula yang sangat awam terhadap dunia coding. Menggunakan software scratch, kamu bisa membuat game kamu sendiri dengan mudah dan menyenangkan.

 

Tujuan Dan Manfaat

Peserta memahami dan mampu untuk membuat media interaktif dengan menggunakan Scratch.

  • Memahami dasar pengembangan media interaktif untuk pemula
  • Memahami dan mampu membuat media interaktif tanpa coding
  • Memberikan pemahaman pembuatan media interaktif berbasis blok

 

Materi

  • Membuat Kartu Ucapan
  • Membuat Teks Beranimasi
  • Membuat Efek Terbang
  • Membuat Game Musik
  • Membuat Game Balapan
  • Membuat Animasi Menari
  • Membuat Game Petak umpet
  • Membuat Game Interaktif
  • Membuat Pingpong
  • Membuat Game Tangkap Benda
  • Membuat Tugas Akhir

 

Target Peserta

Pelatihan ini dapat diikuti oleh peserta dengan jenjang pendidikan minimal SD, SMP, SMA/SMK sederajat, dan Mahasiswa jurusan pendidikan yang memiliki ketertarikan dalam pengembangan media interaktif atau ingin belajar membuat media interaktif tanpa harus belajar coding terlebih dahulu.

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan telepon seluler yang bisa terhubung dengan internet, notes untuk mencatat.

 

Fitur yang akan kamu dapatkan:

Konten video digital;Test akhir/Ujian akhir;Sertifikat penyelesaian;Forum diskusi

 

Durasi

7 Jam

 

Langkah Pembelian Kelas:

  1. Selesaikan pembelian
  2. Masuk menu kelas saya
  3. Klik masuk kelas.

Penyelenggara Kursus

Gamelab Indonesia

GameLab.ID adalah sebuah platform pengembangan skill dan karir berbasis teknologi digital dengan materi-materi yang telah disediakan oleh professional di bidangnya. Hingga saat ini kami memiliki ribuan peserta dari seluruh Indonesia dari Sabang sampai Merauke.

Kami juga memiliki berbagai program yang mendukung tujuan tersebut yaitu program magang, program pelatihan dan program karir. Kami juga aktif bekerja sama dengan berbagai industri dan berbagai institusi pendidikan untuk mendekatkan dan menjembatani dunia pendidikan dan dunia industri.


Para Instruktur

Belajar Membuat Media Interaktif dengan Scratch

oleh Gamelab Indonesia
KATEGORI Education, IT, Kreatif
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 7 hours

HARGA

Rp296.000

Belajar Membuat Media Interaktif dengan Scratch

Rp296.000
KATEGORI Education, IT, Kreatif
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 7 hours

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan