Belajar Melakukan Proses Rekrutmen Dengan Bahasa Inggris untuk Profesional Personalia

Tentang Kursus

PERHATIAN!

  1. Kursus yang dibeli dengan menggunakan Kartu Prakerja tidak dapat dipindahtangankan dan hanya bisa diambil oleh pemegang Kartu Prakerja yang bersangkutan. Kursus yang dipindahtangankan dapat berakibat tidak dikeluarkannya sertifikat penyelesaian dan/atau tidak dibayarkannya insentif oleh Pemerintah.
  2. Jika kamu pengguna Kartu Prakerja, harap gunakan nama, alamat email, dan nomor HP yang sama dengan yang kamu gunakan ketika mendaftar Kartu Prakerja.
  3. Syarat Kelulusan: Mengakses semua materi belajar, menyelesaikan kuis di setiap perpindahan dari satu sesi/modul ke sesi/modul lainnya (minimum passing grade 80%) dan menyelesaikan tes akhir (minimum passing grade 60%).
  4. Kursus yang sudah dibeli/sudah melakukan pembayaran melalui Prakerja atau pembayaran lainnya tidak dapat dibatalkan dan/atau direfund.

 

Deskripsi:

Rekrutmen adalah proses dimana tim SDM perusahaan dan perekrut mengidentifikasi kandidat yang memenuhi syarat untuk lowongan pekerjaan. Sebagai profesional personalia, Anda memiliki tugas untuk menjangkau kandidat berkualitas untuk memberi tahu tentang lowongan pekerjaan perusahaan. Jika berhasil, calon kandidat yang Anda targetkan ini akan mengisi lamaran kerja, menghadiri wawancara, dan menerima tawaran pekerjaan untuk berkontribusi pada aktivitas perusahaan.

Saat ingin mengejar karir di bidang SDM atau mencoba meningkatkan kemampuan profesional Anda sebagai rekruter, penting bagi Anda untuk membiasakan diri dengan dasar-dasar rekrutmen. Rekrutmen adalah bagian penting dari aktivitas bisnis. 

Kini semakin banyak perusahaan yang merekrut tenaga kerja asing. Selain itu, semakin banyak pula lowongan kerja yang mensyaratkan kemampuan berbahasa Inggris yang baik. Lalu, bagaimana jika profesional personalia, yang bertugas untuk menemukan kandidat yang harus lancar berbahasa Inggris, tidak fasih berbahasa Inggris? Perusahaan akan gagal menemukan calon karyawan yang sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan. Oleh karena itu, staf personalia harus belajar bahasa Inggris jika ingin meniti jenjang karir di bidang SDM.

Dalam pelatihan ini, Anda akan belajar memahami rangkaian proses rekrutmen dan cara berkomunikasi menggunakan Bahasa Inggris baik dengan seluruh karyawan di perusahaan Anda.

 

Tujuan Umum:

Peserta mampu menerapkan teknik rekrutmen dalam Bahasa Inggris selama proses rekrutmen dengan baik dan benar.

 

Tujuan Khusus: 

  • Mengetahui frasa dan ketentuan grammar Bahasa Inggris untuk bisnis dan perkantoran dalam penulisan iklan lowongan kerja
  • Mengidentifikasi karyawan terampil lewat berbagai kata kunci dan informasi berbahasa Inggris dari surat lamaran, CV, dan profil LinkedIn
  • Menentukan karyawan yang diundang untuk seleksi selanjutnya berdasarkan screening cover letter dan CV berbahasa Inggris
  • Menerapkan berbagai frasa dan etika berkomunikasi profesional dengan Bahasa Inggris dalam membangun company branding di LinkedIn
  • Mempraktekkan frasa-frasa komunikasi efektif dalam proses onboarding karyawan baru
  • Menunjukkan sikap profesional, cermat, dan teliti selama keseluruhan proses rekrutmen

 

Aspek Kompetensi: 

Pengetahuan (Knowledge):

  • Memahami frasa, grammar dan penulisan iklan lowongan kerja Bahasa Inggris yang efektif
  • Materi :
  • Topik 1
  • Fungsi utama iklan lowongan kerja
  • Menulis iklan lowongan kerja
  • Vocab & Grammar untuk iklan lowongan kerja
  • Memahami kriteria cover letter/CV/resume berbahasa Inggris yang terampil dan profesional
  • Materi :
  • Topik 2
  • Perbedaan CV, resume, & portfolio
  • Bahasa Inggris profesional yang terdapat pada CV, resume & portfolio
  • Mengenali CV yang profesional
  • Memahami cara-cara membangun employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 3
  • Info apa saja yang perlu dimasukan dalam CV
  • Contoh CV berbahasa Inggris yang tidak efektif dan profesional
  • Cara melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Mengidentifikasi profesionalisme dan keterampilan calon karyawan lewat cover letter berbahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 4
  • Format cover letter bahasa Inggris
  • Contoh surat lamaran professional dalam bahasa Inggris
  • Contoh surat lamaran profesional bahasa Inggris untuk yang belum punya pengalaman kerja
  • Mengidentifikasi profesionalisme dan keterampilan calon karyawan lewat profil LinkedIn.
  • Materi :
  • Topik 5
  • Menilai profil kandidat dari halaman LinkedIn berbahasa Inggris
  • Tanda-tanda kandidat yang tepat dilihat dari profil dan post LinkedIn
  • Tanda-tanda kandidat yang kurang baik
  • Memahami strategi berkomunikasi dengan Bahasa Inggris di LinkedIn untuk menemukan calon karyawan berkualifikasi tinggi
  • Materi :
  • Topik 6
  • Cara mengirim pesan berbahasa Inggris untuk memperluas jaringan relasi
  • Contoh penulisan employee testimonial dalam bahasa Inggris
  • Etika berkomunikasi online dalam bahasa Inggris
  • Memahami cara melakukan proses onboarding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 7
  • Membuat onboarding day checklist berbahasa Inggris
  • Membuat pengumuman berbahasa Inggris
  • Memberikan tour kantor dengan Bahasa Inggris

Keterampilan (Skill):

  • Menulis iklan lowongan kerja yang profesional dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 1
  • Fungsi utama iklan lowongan kerja
  • Menulis iklan lowongan kerja
  • Vocab & Grammar untuk iklan lowongan kerja
  • Mengenali kesalahan penggunaan Bahasa Inggris dari cover letter/CV/resume kandidat
  • Materi :
  • Topik 2
  • Perbedaan CV, resume, & portfolio
  • Bahasa Inggris profesional yang terdapat pada CV, resume & portfolio
  • Menemukan calon karyawan yang profesional dari CV berbahasa Inggris dan
  • Melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 3
  • Info apa saja yang perlu dimasukan dalam CV
  • Contoh CV berbahasa Inggris yang tidak efektif dan profesional
  • Cara melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Menemukan calon karyawan yang profesional lewat cover letter berbahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 4
  • Melakukan proses seleksi melalui cover letter dan CV
  • Menulis email penolakan untuk calon karyawan yang tidak lolos seleksi awal
  • Menemukan calon karyawan yang terampil professional lewat LinkedIn.
  • Materi :
  • Topik 5
  • Mengenali tanda-tanda kandidat yang tepat dilihat dari profil dan post LinkedIn
  • Mengenali tanda-tanda kandidat yang kurang baik
  • Melakukan korespondensi dengan Bahasa Inggris di LinkedIn untuk menemukan calon karyawan berkualifikasi tinggi
  • Materi :
  • Topik 6
  • Mengirim pesan berbahasa Inggris untuk memperluas jaringan relasi
  • Menulis employee testimonial dalam bahasa Inggris
  • Berdiskusi di kolom komentar dengan bahasa Inggris
  • Melakukan proses onboarding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 7
  • Membuat onboarding day checklist berbahasa Inggris
  • Membuat pengumuman berbahasa Inggris
  • Memberikan tour kantor dengan Bahasa Inggris
  • Teliti dan profesional saat menulis iklan lowongan kerja dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 1
  • Fungsi utama iklan lowongan kerja
  • Menulis iklan lowongan kerja
  • Vocab & Grammar untuk iklan lowongan kerja
  • Teliti dalam mengenali kesalahan penggunaan Bahasa Inggris dari cover letter/CV/resume kandidat
  • Materi :
  • Topik 2
  • Perbedaan CV, resume, & portfolio
  • Bahasa Inggris profesional yang terdapat pada CV, resume & portfolio
  • Terampil menemukan calon karyawan yang profesional dari CV berbahasa Inggris dan saat melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 3
  • Info apa saja yang perlu dimasukan dalam CV
  • Contoh CV berbahasa Inggris yang tidak efektif dan profesional
  • Cara melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Terampil menemukan calon karyawan yang profesional lewat cover letter berbahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 4
  • Melakukan proses seleksi melalui cover letter dan CV
  • Menulis email penolakan untuk calon karyawan yang tidak lolos seleksi awal
  • Cermat mengenali calon karyawan yang terampil lewat LinkedIn
  • Materi :
  • Topik 5
  • Mengenali tanda-tanda kandidat yang tepat dilihat dari profil dan post LinkedIn
  • Mengenali tanda-tanda kandidat yang kurang baik
  • Komunikatif saat melakukan korespondensi dengan Bahasa Inggris di LinkedIn untuk menemukan calon karyawan berkualifikasi tinggi
  • Materi :
  • Topik 6
  • Mengirim pesan berbahasa Inggris untuk memperluas jaringan relasi
  • Menulis employee testimonial dalam bahasa Inggris
  • Berdiskusi di kolom komentar dengan bahasa Inggris
  • Teliti dan komunikatif saat melakukan proses onboarding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 7
  • Membuat onboarding day checklist berbahasa Inggris
  • Membuat pengumuman berbahasa Inggris
  • Memberikan tour kantor dengan Bahasa Inggris

Sikap (Attitude): 

  • Teliti dan profesional saat menulis iklan lowongan kerja dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 1
  • Fungsi utama iklan lowongan kerja
  • Menulis iklan lowongan kerja
  • Vocab & Grammar untuk iklan lowongan kerja
  • Teliti dalam mengenali kesalahan penggunaan Bahasa Inggris dari cover letter/CV/resume kandidat
  • Materi :
  • Topik 2
  • Perbedaan CV, resume, & portfolio
  • Bahasa Inggris profesional yang terdapat pada CV, resume & portfolio
  • Terampil menemukan calon karyawan yang profesional dari CV berbahasa Inggris dan saat melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 3
  • Info apa saja yang perlu dimasukan dalam CV
  • Contoh CV berbahasa Inggris yang tidak efektif dan profesional
  • Cara melakukan employer branding dengan Bahasa Inggris
  • Terampil menemukan calon karyawan yang profesional lewat cover letter berbahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 4
  • Melakukan proses seleksi melalui cover letter dan CV
  • Menulis email penolakan untuk calon karyawan yang tidak lolos seleksi awal
  • Cermat mengenali calon karyawan yang terampil lewat LinkedIn
  • Materi :
  • Topik 5
  • Mengenali tanda-tanda kandidat yang tepat dilihat dari profil dan post LinkedIn
  • Mengenali tanda-tanda kandidat yang kurang baik
  • Komunikatif saat melakukan korespondensi dengan Bahasa Inggris di LinkedIn untuk menemukan calon karyawan berkualifikasi tinggi
  • Materi :
  • Topik 6
  • Mengirim pesan berbahasa Inggris untuk memperluas jaringan relasi
  • Menulis employee testimonial dalam bahasa Inggris
  • Berdiskusi di kolom komentar dengan bahasa Inggris
  • Teliti dan komunikatif saat melakukan proses onboarding dengan Bahasa Inggris
  • Materi :
  • Topik 7
  • Membuat onboarding day checklist berbahasa Inggris
  • Membuat pengumuman berbahasa Inggris
  • Memberikan tour kantor dengan Bahasa Inggris

 

Materi Pelatihan: 

  1. Opening 02.55 (Menit)
    • Greeting 00.25 (Video)
    • Pengantar Pelatihan 00.37 (Video)
    • WIIFM 01.53 (Video)
  2. Sesi 1: Iklan Lowongan Kerja Dalam Bahasa Inggris 32.10 (Menit)
    • Pengantar Iklan Lowongan Kerja Dalam Bahasa Inggris 00.45 (Video)
    • Menulis iklan lowongan kerja dalam bahasa Inggris 09.36 (Video)
    • Vocab dan grammar untuk iklan lowongan kerja 09.32 (Video)
    • Fungsi utama iklan lowongan kerja (Part 1) 08.30 (Video)
    • Instruktur menjelaskan fungsi utama iklan lowongan kerja (Part 2) 03.47 (Video)
  3. Sesi 2 : CV dan Resume 31.01 (Menit)
    • Pengantar Pelatihan CV dan Resume 00.51 (Video)
    • Perbedaan CV dan resume 03.06 (Video)
    • Pentingnya CV dan resume 02.26 (Video)
    • Pentingnya portfolio (Part 1) 08.48 (Video)
    • Instruktur menjelaskan pentingnya portfolio (Part 2) 09.52 (Video)
    • Tanda-tanda portfolio yang kurang profesional 05.58 (Video)
  4. Sesi 3 : Employer Branding 76.07 (Video)
    • Pengantar Employer Branding 00.51 (Video)
    • Info apa saya yang perlu dimasukkan ke dalam CV 06.16 (Video)
    • Info apa yang tidak perlu dimasukkan ke dalam CV 01.15 (Video)
    • Contoh CV yang tidak efektif 09.15 (Video)
    • Employer Branding (Part 1) 06.11 (Video)
    • Employer Branding (Part 2) 10.52 (Video)
    • Employer Branding (Part 3) 05.09 (Video)
    • Employer Branding (Part 4) 10.36 (Video)
    • Employer Branding (Part 5) 03.37 (Video)
    • Kandidat pasif (Part 1) 04.49 (Video)
    • Kandidat pasif (Part 2) 07.16 (Video)
  5. Sesi 4 : Cover Letter 69.03 (Video)
    • Pengantar Cover Letter 01.03 (Video)
    • Format cover letter berbahasa Inggris 06.51 (Video)
    • Menulis pembukaan cover letter yang menarik 07.33 (Video)
    • Apa yang harus dimasukkan ke cover letter 09.40 (Video)
    • Yang tidak perlu dimasukkan ke cover letter 00.42 (Video)
    • Contoh cover letter berbahasa Inggris yang belum punya pengalaman 08.06 (Video)
    • Proses screening (Part 1) 10.08 (Video)
    • Proses screening (Part 2) 10.48 (Video)
    • Proses screening (Part 3) 04.56 (Video)
    • Menulis email penolakan 09.16 (Video)
  6. Sesi 5 : Profil kandidat 20.20 (Video)
    • Pengantar kandidat dari halaman LinkedIn 00.57 (Video)
    • Menilai profil kandidat dari halaman LinkedIn 08.32 (Video)
    • Tanda-tanda kandidat yang tepat 06.24 (Video)
    • Tanda-tanda kandidat yang kurang baik 04.27 (Video)
  7. Sesi 6 : Linkedin 82.37 (Video)
    • Pengantar Linkedln 03.11 (Video)
    • Bagaimana cara membangun koneksi di LinkedIn 08.33 (Video)
    • Cara berinteraksi dengan bahasa Inggris 06.19 (Video)
    • Cara mengirim pesan dalam ke koneksi Linkedin(Part 1) 05.18 (Video)
    • Cara mengirim pesan dalam ke koneksi Linkedin(Part 2) 07.53 (Video)
    • Employee testimonial 04.16 (Video)
    • Tingkatkan skill komunikasi untuk HR (Part 1) 09.52 (Video)
    • Tingkatkan skill komunikasi untuk HR (Part 2) 05.38 (Video)
    • Quick Test 1 06.09 (Video)
    • Kosa kata yang bikin salah paham (Part 1) 10.04 (Video)
    • Kosa kata yang bikin salah paham (Part 2) 06.13 (Video)
    • Quick Test 2 05.04 (Video)
    • Quick Test 3 10.16 (Video)
  8. Sesi 7 : onboarding 58.02 (Video)
    • Pengantar onboarding 04.48 (Video)
    • Persiapan onboarding (Part 1) 07.58 (Video)
    • Persiapan onboarding (Part 2) 04.33 (Video)
    • Onboarding Day Checklist 02.17 (Video)
    • Hari onboarding (Part 1) 09.22 (Video)
    • Hari onboarding (Part 2) 09.09 (Video)
    • Performance review (Part 1) 08.41 (Video)
    • Performance review (Part 2) 03.50 (Video)
    • Performance review (Part 3) 07.24 (Video)
  9. Closing 00.20 MENIT (Video)
    • Penutup 00.20 (Video)

 

Target Peserta:

  • Kelas ini ditujukan untuk siapa saja yang ingin belajar melakukan proses rekrutmen dengan Bahasa Inggris untuk profesional personalia
  • Kelas ini ditujukan bagi siapa saja yang ingin menjadi profesional personalia
  • Minimal Pendidikan SMA/SMK
  • Mampu menguasai penggunaan dasar Komputer/laptop dan internet
  • Tingkat Kesulitan Pelatihan Ini Adalah Tingkat Menengah
  • Memiliki Koneksi Internet
  • Memiliki akun LinkedIn sebagai recruiter
  • Memiliki akses ke kamus Bahasa Inggris
  • Pelatihan Ini Mengacu Pada Standar Nasional 

 

Durasi:

Topik Durasi
Opening  3 menit
Sesi 1: Iklan Lowongan Kerja Dalam Bahasa Inggris  32 menit
Sesi 2 : CV dan Resume  31 menit
Sesi 3 : Employer Branding  76 menit
Sesi 4 : Cover Letter  69 menit
Sesi 5 : Profil kandidat  20 menit
Sesi 6 : Linkedin  83 menit
Sesi 7 : onboarding  58 menit
Closing  1 menit
Total Durasi 372 menit

 

Level:

Basic 

 

Metode Pembelajaran:

Self Paced Learning: Metode ajar yang digunakan adalah menggunakan kombinasi antara ceramah, studi kasus, dan simulasi.

 

Metode Evaluasi:

  • Pre Test
  • Post Test
  • Formative Test/Kuis
  • Tugas Praktik

 

Jenis/Klasifikasi Sertifikat:

Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran akan mendapatkan Sertifikat Penyelesaian jika nilai akhir di bawah 60 dan akan mendapatkan Sertifikat Kompetensi Lulus jika nilai akhir di atas 60.

 

Sesi Konsultasi:

Setiap Hari Setiap Hari Jumat 15.00 - 16.00, Via Zoom 

 

Apa Yang Perlu Kamu Persiapkan?

Kamu hanya perlu mempersiapkan laptop/notebooktablet, atau smartphone dengan koneksi Internet.

 

Fitur:

  • Digital content material: Peserta bisa mengakses material belajar digital selama nya
  • Sertifikat penyelesaian: Peserta yang telah menyelesaikan semua kegiatan pembelajaran yang dipersyaratkan dalam kursus online akan menerima Sertifikat Penyelesaian (Certificate of Completion).
  • Test akhir: tersedia
  • Forum diskusi: tidak tersedia
  • Online session: tersedia
  • Offline meet-up: tidak tersedia

 

Cara Reedem Voucher:

  1. Klik registrasi https://www.g2academy.co/register#student
  2. (https://www.g2academy.co/prakerja)dan masukan kode voucher
  3. Silahkan cek email (spam email/kotak masuk)
  4. Silahkan login (https://www.g2academy.co/login#student) menggunakan user dan pass yang sesuai pada email yang diterima 

Penyelenggara Kursus

G Academy

Investasikan masa depan Anda dan berlarilah bersama industri teknologi yang kian melejit

PT Generasi Teknologi Buana (G2Academy) , didirikan tahun 2018 awalnya yang fokus mengembangkan berbagai program pelatihan guna mewujudkan sumber daya manusia yang unggul. Memiliki pengalaman penyelenggaraan kelas dan training, baik di lingkungan sekolah/kampu, perusahaan swasta/BUMN dan lembaga pemerintahan. Selain itu memiliki pengalaman dalam pengembangan sejumlah proyek berbasis teknologi, yang melibatkan praktisi dan developer senior dalam bidang programming, big data hingga ai.


Para Instruktur

Belajar Melakukan Proses Rekrutmen Dengan Bahasa Inggris untuk Profesional Personalia

oleh G Academy
KATEGORI Business & Management, Language
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

HARGA

Rp488.000

Belajar Melakukan Proses Rekrutmen Dengan Bahasa Inggris untuk Profesional Personalia

Rp488.000
KATEGORI Business & Management, Language
KLASIFIKASI Pelatihan
METODE Full Online Learning
DURASI 6 hours
KAPASITAS PESERTA 500 Orang

Ulasan

0/5

0 Ulasan

  • 5
  • 4
  • 3
  • 2
  • 1
Belum ada ulasan untuk kursus ini

Jadilah yang pertama membeli kursus ini dan memberikan ulasan